Pengembangan Media Pembelajaran KARPACA Berbasis Augmented Reality untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan Peserta Didik Kelas I SDN 2 Buduan Situbondo

Elvina Rayhatul Jannah
Fajar Surya Hutama
Nindya Nurdianasari
Suhartiningsih Suhartiningsih


DOI: https://doi.org/10.29100/jipi.v10i2.7420

Abstract


Berangkat dari kondisipembelajaran di pendidikan sekolah dasar yang masih memanfaatkan media pembelajaran konvensional di tengah dinamika persaingan dan perkembangan teknologi.Dengan adanya hal tersebut, maka perlu adanya media pembelajaran bagi siswa denganyang lebih menarik dan interaktif berbasis teknologi. Adapun rumusan masalah dari penelitian ini adalah; (1)Bagaimana pengembangan media pembelajaran KARPACAberbasis AR untuk meningkatkan kemampuan membaca permulaan siswa kelas I SDN2 Buduan Situbondo; (2) Bagaimana hasil validitas ahli, keefektifan, dan kepraktisan pengembangan media pembelajaran KARPACA berbasis ARuntuk meningkatkan keterampilan membaca permulaan siswa kelas I SDN 2 BuduanSitubondo? Tujuan dari penelitian ini adalah; (1) Untuk mendeskripsikan hasil pengembangan media pembelajaran KARPACA berbasis augmented reality; (2) Untuk mendeskripsikan hasil validitas ahli, keefektifan relatif,  dan kepraktisan pengembangan media pembelajaran KARPACA berbasis augmented reality.Penelitian ini menggunakanpendekatan penelitian dan pengembangan (R&D) dengan model Borg & Gall. Media pembelajaran yang dikembangkan diujicobakan pada siswa kelas I SDN 2 BuduanSitubondo melalui angket dan tes. Data yang terkumpul dianalisis menggunakan analisis deskriptif untuk menilai kevalidan, keefektifan, dan kepraktisan media.

Keywords


Kartu Huruf; Augmented Reality; Kemampuan Membaca Permulaan

Full Text:

PDF

Article Metrics :

References


Acesta, A., dan M. Nurmaylany. 2018. Pengaruh Penggunaan Media Augmented Reality terhadap Hasil Belajar Siswa. Didaktik: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar. 4(2): 346–352. https://bit.ly/3mGqJmE. [Diakses pada 22 September 2023].

Ali, M. 2020. Pembelajaran Bahasa Indonesia dan Sastra (Basastra) di Sekolah Dasar. PERNIK: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini. 3(1): 35–44. https://doi.org/10.31851/pernik.v3i2.4839. [Diakses pada 22 September 2023].

Amalia, F. N. 2020. Kemampuan Membaca Pemahaman Mahasiswa di Lamongan. BELAJAR BAHASA: Jurnal Ilmiah Program Studi Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia. 5(2): 175–186. https://doi.org/10.32528/bb.v5i2.3216. [Diakses pada 24 September 2023].

Ani., I. B. Saputri, R. Wijaya, S. A. Septiyani, & U. Setiawan. 2023. Konsep Dasar Media Pembelajaran. Journal of Student Research. 1(1): 282–294. https://doi.org/10.55606/jsr.v1i1.993. [Diakses pada 24 September 2023].

Ashari, S. A., A, H., & Mappalotteng, A. M. 2022. Pengembangan Media Pembelajaran Movie Learning Berbasis Augmented Reality. Jambura Journal of Informatics. 4(2): 82–93. https://doi.org/10.37905/jji.v4i2.16448. [Diakses pada 22 September 2023].

Aulia, M., Adnan, Yamin, M., & Kurniawati, R. 2019. Penggunaan Big Book dalam Pembelajaran Membaca Permulaan di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu.3(3):963–969. https://jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/245. [Diakses pada 24 September 2023].

Ayu, W., Octavia, H., Satrijono, H., Jember, U., Malang, U. N., & Rukmana, L. P. 2020. Keterampilan Menulis Karangan Persuasi Siswa Dalam Pembelajaran Think Talk Write dengan Media Poster Fajar Surya Hutama Dimas Abdi Haidar. EDUCARE: Journal of Primary Education. 1(2): 169–186. https://media.neliti.com/media/publications/325825-keterampilan-menulis-karangan-persuasi-s-1e9f1b78.pdf. [Diakses pada 7 November 2023].

Hutama, F. S., F. N. Zannah., H. F. Ramadhani., F. S. Kamilia., A. Rani., K. S. N. Rahmawati. 2024. Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Augmented Reality Audio dalam Bentuk Buku Saku "Alpharead" Terhadap Kemudahan Mengajar Guru di SD Labschool Universitas Jember. 11(1): 9-17. https://jurnal.unej.ac.id/index.php/JIPSD/article/view/48640/14813. [Diakses pada 20 November 2024].

Mahmudi, K., Hutama, F. S., Wardoyo, A. A. 2019. Media Pembelajaran Berbasis GAR (Graphic Augmented Reality).

Masyhud, M. S. 2021. Metode Penelitian Pendidikan (7th ed.). Lembaga Pengembangan Manajemen dan Profesi Kependidikan.

Mu’afiqoh, E. B., & Wachidah, K. 2024. Meningkatkan Kemampuan Membaca Siswa Kelas II dengan Augmented Reality. Teaching, Learning and Development, 2(2), 101–108. https://doi.org/10.62672/telad.v2i2.35

Mustadi, A., Amelia, R., Budiarti, N. W., Anggraini, D., Amalia, E., & Susandi, A. 2021. Strategi pembelajaran keterampilan berbahasa dan bersastra yang efektif di Sekolah Dasar. UNY Press.

Nurdianasari, N., N. N. Mardiyah., H. Satrijono., F. S. Hutama., L. P. Rukmana. 2022. Penggunaan Kata Serapan Istilah Asing dalam Teks Nonfiksi Buku Siswa Kelas VI Sekolah Dasar. https://ojs.unm.ac.id/JIKAP/article/download/33312/15827. [Diakses pada 20 November 2024].

Nurdianasari, N., Suhartiningsih., C. A. Proborini., L. S. Ratri. 2023. Interactive e-moduls based on local wisdom in learning the Indonesian language and literature as an implementation of the independent curriculum in elementary schools throughout Jember Regency. https://journal2.uad.ac.id/index.php/fundadikdas/article/download/9142/4022/36184. [Diakses pada 20 November 2024].

Prabowo, E., & Wakhudin. (2024). Pengembangan Media Augmenteded Reality (AR) untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa pada Mata Pelajaran IPAS Kelas 4 SD Negeri 3 Linggasari. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Indonesia (JPPI), 4(2), 591–604. https://doi.org/10.53299/jppi.v4i2.552

Suhartiningsih. 2012. Jurnal Ilmu Pendidikan Sekolah Dasar. Jurnal Ilmu Pendidikan Sekolah Dasar. 1(2): 131–142. https://sj.eastasouth-institute.com/index.php/spp/article/view/138. [Diakses pada 2 Mei 2024].

Wahyuni, I. F., & Wachidah, K. (2023). Pengaruh Media Augmented Reality terhadap Peningkatan Membaca Permulaan Siswa Kelas 1 SDN Gelam 1 Candi. Emergent: Journal of Educational Discoveries and Lifelong Learning, 2(2). https://doi.org/10.47134/emergent.v2i2.

Wibowo, V. R., Putri, K. E., & Mukmin, B. A. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Augmented Reality pada Materi Penggolongan Hewan Kelas V Sekolah Dasar. PTK: Jurnal Tindakan Kelas, 3(1), 58–69. https://doi.org/10.53624/ptk.v3i1.119

Wiratno, T., & Santosa, R. 2014. Bahasa, Fungsi Bahasa, dan Konteks Sosial. Modul Pengantar Linguistik Umum. 1–19. http://www.pustaka.ut.ac.id/lib/wp-content/uploads/pdfmk/BING4214-M1.pdf. [Diakses pada 16 Mei 2024].