IMPLEMENTASI RULE-BASED REASONING DALAM PENCEGAHAN STUNTING (STUDI KASUS: DINAS KESEHATAN KABUPATEN KLATEN)

Delfindra Faiz Noorhadi
Sri Mulyati


DOI: https://doi.org/10.29100/jipi.v9i4.5631

Abstract


Stunting merupakan masalah gizi kronis yang disebabkan oleh asupan gizi yang tidak memadai dalam waktu yang lama, terutama pada 1000 hari pertama kehidupan. Untuk menentukan seorang anak mengalami stunting cukup sulit, dikarenakan terdapat beberapa faktor yang mempengaruhinya. Sehingga dapat membuat diagnosis menjadi tidak akurat dan mengakibatkan penanganan yang tidak tepat. Permasalahan lainnya adalah belum ada pemetaan kondisi status gizi pada suatu wilayah sehingga untuk penanganan di suatu wilayah menjadi kurang efisien. Untuk menjawab permasalah tersebut maka dibangun Sistem Pencegahan Stunting Menggunakan Metode Rule-Based Reasoning untuk memudahkan petugas kesehatan dalam mengambil keputusan terkait intervensi yang tepat pada anak dan wilayah yang memiliki tingkat stunting yang tinggi. Metode yang diterapkan pada penelitian ini adalah Rule-Based Reasoning yang mana output penelitian ini adalah status gizi anak dan intervensi yang diberikan, selanjutnya status gizi tersebut dipetakan menjadi per wilayah. Pengujian sistem dilakukan dilakukan di Dinas Kesehatan Kabupaten Klaten. Pada pengujian didapatkan hasil untuk tingkat akurasi pengukuran BB/U (berat badan per umur) sebesar 84%, untuk TB/U (tinggi badan per umur) sebesar 100% dan untuk keseluruhan sistem sebesar 92%. 


Keywords


MySQL; PHP; Rule-Based Reasoning; Status Gizi; Stunting

Full Text:

PDF

Article Metrics :

References


Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, “Survei Status Gizi Indonesia (SSGI) 2022,” 2022.

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, “Survei Status Gizi Indonesia (SSGI) 2021,” 2021.

P2PTM Kementerian Kesehatan RI, “Stunting, Ancaman Generasi Masa Depan Indonesia - Penyakit Tidak Menular Indonesia.” Accessed: May 22, 2024. [Online]. Available: https://p2ptm.kemkes.go.id/post/stunting-ancaman-generasi-masa-depan-indonesia

H. S. Salmon, D. K. Moninjta, and N. Kumayas, “Strategi Pemerintah Dalam Mengatasi Stunting Di Kabupaten Kepulauan Sangihe (Studi Dinas Pengendalian Penduduk Dan Keluarga Berencana Sangihe),” JURNAL GOVERNANCE, vol. 1, no. 2, 2022.

A. D. N. Yadika, K. N. Berawi, and S. H. Nasution, “Pengaruh Stunting terhadap Perkembangan Kognitif dan Prestasi Belajar,” 2019.

P2PTM Kementerian Kesehatan RI, “Anak Pendek, Tantangan Besar Jokowi di Tahun Terakhir Pemerintahan - Penyakit Tidak Menular Indonesia,” 2018. Accessed: Apr. 06, 2024. [Online]. Available: https://p2ptm.kemkes.go.id/tag/anak-pendek-tantangan-besar-jokowi-di-tahun-terakhir-pemerintahan

B. S. Renyoet, “HUBUNGAN POLA ASUH DENGAN KEJADIAN STUNTING ANAK USIA 6-23 BULAN DI WILAYAH PESISIR KECAMATAN TALLO KOTA MAKASSAR,” 2013.

Dinas Kesehatan Kabupaten Klaten, “Balita Stunting Kab.Klaten Agustus 2023,” 2023.

Dinas Kesehatan Kabupaten Klaten, “Data Stunting PerDesa Kab.Klaten Agustus 2023,” 2023.

Presiden Republik Indonesia, “PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 72 TAHUN 2021 TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING,” 2021.

Kementerian Komunikasi dan Informatika, “Presiden Dorong Penerapan Teknologi untuk Turunkan Stunting di Daerah.” Accessed: Apr. 06, 2024. [Online]. Available: https://www.kominfo.go.id/content/detail/46682/presiden-dorong-penerapan-teknologi-untuk-turunkan-stunting-di-daerah/0/berita

E. Sugiantoro, R. Latuconsina, and A. S. R. Ansori, “APLIKASI GIZI ANAK PEREMPUAN MENGGUNAKAN METODE Z-SCRE THE APPLICATION OF DETERMINING THE NUTRITION OF GIRLS USING THE Z-SCORE METHOD,” 2020.

V. Adelia, “Sistem Pakar Deteksi Dini Stunting Pada Balita Menggunakan Metode Forward Chaining,” JUPTI, vol. 2, no. 2, 2023.

H. R. Jannah, S. Kusumadewi, and R. E. Fitriyanto, “Stunting Management Monitoring System,” Sinkron, vol. 7, no. 1, pp. 185–195, Jan. 2022, doi: 10.33395/sinkron.v7i1.11267.

T. A. Pertiwi et al., “PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI ABSENSI BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE AGILE SOFTWARE DEVELOPMENT WEB-BASED ATTENTION INFORMATION SYSTEM DESIGN AND IMPLEMENTATION USING THE AGILE SOFTWARE DEVELOPMENT METHOD,” 2023.

F. Reza, I. K. Dewi, and M. Ropianto, “Perancangan Dan Implementasi Institutional Repository Dengan Metadata Dublin Core,” Jurnal KomtekInfo, pp. 125–132, Dec. 2022, doi: 10.35134/komtekinfo.v9i4.318.

I. P. Dewi and R. Fikri, “Optimalisasi Keamanan Rumah dengan Implementasi Sistem Notifikasi Gerbang Cerdas Berbasis Internet of Things (IoT),” Journal of Computer System and Informatics (JoSYC), vol. 4, no. 4, pp. 816–829, Aug. 2023, doi: 10.47065/josyc.v4i4.4004.

W. Buana and B. Nurina Sari, “Analisis User Interface Meningkatkan Pengalaman Pengguna Menggunakan Usability Testing pada Aplikasi Android Course,” vol. 5, no. 2, pp. 91–97, 2022, [Online]. Available: http://e-journal.unipma.ac.id/index.php/doubleclick

S. B. Atim, “Permodelan Sistem Informasi Penjualan Barang Berbasis Website Menggunakan Metode Agile,” Journal of Artificial Intelligence and Technology Information (JAITI), vol. 2, no. 1, 2024, doi: 10.58602/jaiti.v2i1.104.

Zarnelly, “SISTEM INFORMASI E-BUDGETING MENGGUNAKAN PENDEKATAN BERORIENTASI OBJEK (Studi Kasus: UIN SUSKA Riau),” Jurnal Ilmiah Rekayasa dan Manajemen Sistem Informasi, vol. 3, pp. 70–77, 2017.

F. Nur Sa’adah and A. Voutama, “PERANCANGAN APLIKASI PENJUALAN FASHION DAN AKSESORIS BERBASIS WEB PADA TOKO FITRIN,” 2023.

T. Hidayat, S. Sepriano, and E. Efitra, “RANCANG BANGUN WEBSITE SEKOLAH DASAR ISLAM EL-SYABAB MENGGUNAKAN PHP DAN FRAMEWORK BOOTSTRAP,” Jurnal Muara Pendidikan, vol. 8, no. 2, pp. 289–298, Dec. 2023, doi: 10.52060/mp.v8i2.1512.

B. T. Sasongko, “Implementasi Website Data Kendaraan Dengan Php dan Data Base Mysql,” 2021.

H. Fauzi Siregar and N. Sari, “Rancang Bangun Aplikasi Simpan Pinjam Uang Mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Asahan Berbasis Web,” Jurnal Teknologi Informasi, vol. 2, no. 1, 2018.

A. F. Sallaby and I. Kanedi, “Perancangan Sistem Informasi Jadwal Dokter Menggunakan Framework Codeigniter,” 2020.

Henriyadi and R. Mulyati, “Usability Testing for Information system: A case study of IAARD Publication Repository Information System Henriyadi dan Rusmini Mulyati,” 2012. [Online]. Available: http://digilib.litbang.