PENGEMBANGAN SISTEM EVALUASI PEMBELAJARAN ONLINE “SIVALINE” DENGAN FITUR GAMIFIKASI

Kurnia Bayu Triatmojo
Sukirman Sukirman


DOI: https://doi.org/10.29100/jipi.v9i3.5353

Abstract


Pembelajaran merupakan sebuah kegiatan penting yang dilakukan untuk mengetahui sejauh apa tingkat capaian seorang siswa pada mata pelajaran tertentu setelah dilakukannya proses pembelajaran. Dalam pelaksanaanya, kegiatan evaluasi pembelajaran masih menggunakan cara konvensional menggunakan ujian dengan media kertas sehingga membuat siswa terkadang merasa bosan dan meraih hasil yang kurang maksimal. Untuk itu penelitian ini bertujuan untuk membuat sistem evaluasi pembelajaran onlin “Sivaline” sehingga dapat membantu mempermudah guru dan siswa dalam pelaksanaan evaluasi pembelajaran. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan Metode Research and Development (R&D), dengan menggunakan model waterfall dengan melalui beberapa tahap seperti analisis kebutuhan, perancangan desain, implementasi, dan pengujian sistem. Evaluasi pada penelitian ini dilakukan dengan menggunakan system usability scale atau SUS, dengan melibatkan 10 partisipan guru. Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, diperoleh hasil pengujian SUS dengan nilai rata-rata 84.5 yang berarti jika dalam kategori adjective ratings maka terkategori excellent dan termasuk dalam kategori acceptable. Demikian dapat disimpulkan bahwa sistem evaluasi pembelajaran online sivaline ini usable atau dapat digunakan.

Keywords


Sistem evaluasi; Sus; Website

Full Text:

PDF

Article Metrics :

References


Zafi. A, “Efektifitas Platform Quizziz Sebagai Media Evaluasi Pembelajaran Akidah Akhlak di MAN 1 Kudus”, Jurnal ilmu Pendidikan, vol. 5, no. 2, pp. 201–218, 2021, doi:10.52431/murobbi.v5i2400.

M. Fitrah and R. Ruslan, “Eksplorasi Sistem Pelaksanaan Evaluasi Pembelajaran Di Sekolah Pada Masa Pandemi Covid-19 di Bima,” J. Basicedu, vol. 5, no. 1, pp. 178–187, 2020, doi: 10.31004/basicedu.v5i1.639.

M. S. Bahri, “Problematika Evaluasi Pembelajaran dalam Mencapai Tujuan Pendidikan di Masa Merdeka Belajar,” JIIP - J. Ilm. Ilmu Pen-didik., vol. 6, no. 4, pp. 2871–2880, 2023, doi: 10.54371/jiip.v6i4.1954.

Munjaidah, “ Penggunaan Aplikasi Quizizz Sebagai Alat Evaluasi Pembelajaran Dalam Hukum Newton Tentang Gerak”, Charm Sains: Jurnal Pendidikan Fisika, vol. 3, no. 2, pp.156-160, 2021

Ulya, M, “Penggunaan Educandy Dalam Evaluasi Pembelajaran Bahasa Indonesia”, Lingua Rima: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, vol.10, no 1, pp.55-63, 2021.

I. Magdalena, H. N. Fauzi, and R. Putri, “Pentingnya Evaluasi Dalam Pembelajaran Dan Akibat Memanipulasinya,” J. Pendidik. dan Sains, vol. 2, no. 2, pp. 244–257, 2020, [Online]. Available: https://ejournal.stitpn.ac.id/index.php/bintang

A. Suandi and P. D. A. Pamungkas, “Multimedia Interaktif Pembelajaran Ips Kelas 7 Berbasis Android Pada Mts Al-Wasliyah Jakarta Timur,” JIPI (Jurnal Ilm. Penelit. dan Pembelajaran Inform., vol. 4, no. 2, p. 66, 2019, doi: 10.29100/jipi.v4i2.1087.

M. Aliah and I. Warsah, “Evaluasi Pembelajaran Selama Pandemi Covid-19: Tantangan Dan Solusi,” J. As-Salam, vol. 5, no. 2, pp. 164–174, 2021, doi: 10.37249/assalam.v5i2.333.

D. Ariani, “Gamifikasi untuk Pembelajaran,” J. Pembelajaran Inov., vol. 3, no. 2, pp. 144–149, 2020, doi: 10.21009/jpi.032.09.

F. Marisa, A. L. Maukar, A. A. Widodo, M. I. Muzakki, and A. D. R. Wisnu, “Analisis Pengaruh Motivasi Belajar Pada Pembelajaran Model Gamification Di Masa Pandemi Covid 19,” JIPI (Jurnal Ilm. Penelit. dan Pembelajaran Inform., vol. 7, no. 2, pp. 508–514, 2022, doi: 10.29100/jipi.v7i2.2832.

K. Redy Winatha and K. A. Ariningsih, “Persepsi mahasiswa terhadap penerapan gamifikasi dalam pembelajaran,” J. Pendidik. Teknol. dan Kejuru., vol. 17, no. 2, pp. 265–274, 2020, [Online]. Available: https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JPTK/article/view/26010

M. Mustamiin, Iryanto, E. Ismantohadi, and M. Andi, “Pengembangan Sistem Manajemen Evaluasi Pembelajaran Terintegrasi Dengan Online Judge,” J. IKRAITH-INFORMATIKA, vol. 5, no. 3, pp. 64–71, 2021.

P. Rezeki, “Teknik Pelaksanaan Evaluasi pembelajaran Pendidikan Agama Islam Berbasis Online Masa Pandemi Covid-19,” at-Tarbiyah al-Mustamirrah J. Pendidik. Islam, vol. 1, no. 1, p. 61, 2020, doi: 10.31958/atjpi.v1i1.2533.

K. H. Sitanggang, M. Elsera, and N. Nurjamiyah, “Perancangan Aplikasi Game Edukasi Pengenalan Hewan Laut Dalam Bahasa Inggris Menggunakan Metode R&D,” Djtechno J. Teknol. Inf., vol. 3, no. 1, pp. 1–4, 2022, doi: 10.46576/djtechno.v3i1.1652.

S. Fransisca and R. N. Putri, “Pemanfaatan Teknologi RFID Untuk Pengelolaan Inventaris Sekolah Dengan Metode (R&D),” J. Mhs. Apl. Teknol. Komput. dan Inf., vol. 1, no. 1, pp. 72–75, 2019.

H. Wijayanto, Y. K. Kumarahadi, and I. A. Prabowo, “Implementasi Model Waterfall Dan Pengujian System Usability Scale (SUS) Pada Pembuatan Website Program Studi Informatika Berbasis Wordpress,” Indones. J. Bus. Intell., vol. 6, no. 1, pp. 55–62, 2023, doi: http://dx.doi.org/10.21927/ijubi.v6i1.3375.

M. Susilo, “Rancang Bangun Website Toko Online Menggunakan Metode Waterfall,” InfoTekJar (Jurnal Nas. Inform. dan Teknol. Jarin-gan), vol. 2, no. 2, pp. 98–105, 2018, doi: 10.30743/infotekjar.v2i2.171.

S. Sukirman and K. F. Syah, “Edumatic : Jurnal Pendidikan Informatika Sistem Peminjaman Buku Perpustakaan dengan Identifikasi Kode Quick Response ( QR ),” vol. 7, no. 1, pp. 79–87, 2023, doi: 10.29408/edumatic.v7i1.13372.

V. Gesilanda, Sukirman, and N. Azizah, “Evaluasi Pengembangan Media Pembelajaran Puzzle Book Augmented Reality Menggunakan USE Questionnaire,” Indones. J. Comput. Sci., vol. 12, no. 2, pp. 809–823, 2023, [Online]. Available: http://ijcs.stmikindonesia.ac.id/ijcs/index.php/ijcs/article/view/3173

F. G. Sembodo, G. F. Fitriana, and N. A. Prasetyo, “Evaluasi Usability Website Shopee Menggunakan System Usability Scale (SUS),” J. Appl. Informatics Comput., vol. 5, no. 2, pp. 146–150, 2021, doi: 10.30871/jaic.v5i2.3293.

M. L. L. Usman and M. A. Gustalika, “Pengujian Validitas dan Reliabilitas System Usability Scale (SUS) Untuk Perangkat Smartphone,” J. Ecotipe (Electronic, Control. Telecommun. Information, Power Eng., vol. 9, no. 1, pp. 19–24, 2022, doi: 10.33019/jurnalecotipe.v9i1.2805.

M. S. Tuloli, R. Patalangi, and R. Takdir, “Pengukuran Tingkat Usability Sistem Aplikasi e-Rapor Menggunakan Metode Usability Testing dan SUS,” Jambura J. Informatics, vol. 4, no. 1, pp. 13–26, 2022, doi: 10.37905/jji.v4i1.13411.

H. P. Aji and N. R. DPA, , S.T, M.Kom, “Analisis Perbandingan Website Digilib dengan Metode Penghitungan Usability Menggunakan Kuesioner SUS,” J. Buana Inform., vol. 11, no. 1, p. 63, 2020, doi: 10.24002/jbi.v11i1.2502.