PENGEMBANGAN MEDIA FLIPBOOK PANDUAN PELAYANAN TERAPI OKSIGEN HIPERBARIK

Taukhid Taukhid

Hari Karyono


DOI: https://doi.org/10.29100/jipi.v7i1.2439

Abstract


Penelitan pengembangan ini bertujuan untuk mengetahui kelayakan dari penggunaan media flipbook Panduan Pelayanan Terapi Oksigen Hiperbarik. Tahapan pengujian validasi produk dilakukan oleh beberapa team ahli meliputi ahli media, ahli materi, serta uji teman sejawat, uji coba kelompok kecil dan kelompok besar. Pada penelitian ini menggunakan model pengembangan Borg and Gall. Pengembangan produk berupa buku digital dengan bantuan aplikasi Flip PDF Professional pada panduan pelayanan terapi oksigen hiperbarik. Adapun sasaran penelitian merupakan mahasiswa jurusan kedokteran Universitas Hang Tuah Surabaya. Hasil validasi ahli media flipbook Panduan Pelayanan Terapi Oksigen Hiperbarik dengan rata-rata 89,3%. Hasil validasi ahli materi diperoleh rata-rata 88,8%. Sedangkan uji teman sejawat didapatkan hasil rata-rata 87%. Pengujian kelompok kecil memperoleh rata-rata 91,3%, dan pada pengujian kelompok besar diperoleh 93%. Dari hasil validasi para ahli dan uji coba yang telah dilakukan maka media flipbook Panduan Pelayanan Terapi Oksigen Hiperbarik ini dinyatakan layak serta dapat digunakan mahamahasiswa dalam proses pembelajaran.

Full Text:

PDF

Article Metrics :

References


Hastuti, U. S., & Rohman, F. (2017). Pengembangan Media Flipbook Pada Materi daya Antibakteria Tanaman Berkhasiat Obat. Jurnal Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 2(11), 14501455

Hodges, A. N. H., Delaney, S., Lecomte, J. M., Lacroix, V. J., & Montgomery, D.L. (2003). Effect of hyperbaric oxygen on oxygen uptake and measurements in the blood and tissues in a normobaric environment. British Journal of Sports Medicine, 37(6), 516520. https://doi.org/10.1136/bjsm.37.6.516

Irawan, H., & Kartika. (2016). Terapi Oksigen Hiperbarik sebagai Terapi Adjuvan Kaki Diabetik. Cermin Dunia Kedokteran-245, 43(10), 782785.

A Syafii, Mustaji, Achmad N.F (2021). Pengembangan flipbook sistem komputer menggunakan virtual library multiplatform bagi siswa smk. JIPI, 6(1) https://doi.org/10.29100/jipi.v6i1.1595.

Hidayatullah, M. S. (2016). Pengembangan media pembelajaran berbasis flip book maker pada mata pelajaran elektronika dasar di smk negeri 1 Sampang. Pendidikan Teknik Elektro,5(1), 8388. https://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id/index.php/jurnal-pendidikan-teknik- elektro/article/view/13674

Handayani, D., Alperi, M., Ginting, S. M., & ... (2020). Pelatihan Pembuatan Buku Digital Kvisoft Flipbook Maker Sebagai Media Pembelajaran Bagi Guru. Prosiding Seminar 8492. http://journal.unj.ac.id/unj/index.php/snppm/article/view/19625

.[7] Hadi, Hasrul., & Agustina, Sri. (2016). Pengembangan buku ajar geografi desa- kota menggunakan model addie. Jurnal Educatio, 11(1), 90-105.

Mawarni, S., & Muhtadi, A. (2017). Pengembangan digital book interaktif mata kuliah pengembangan multimedia pembelajaran interaktif untuk mahasiswa teknologi pendidikan. Jurnal Inovasi Teknologi Pendidikan, 4(1), 84. https://doi.org/10.21831/jitp.v4i1.10114

Syabrina, M. (2020). Pengembangan media pembelajaran tematik flash ibtidaiyah. Tarbiyah Wa Ta'lim : Jurnal Penelitian Pendidikan dan Pembelajaran, 7(1), 25-36.

Linda, Roza., Herdini, H., Ika, S., Putra, T.P. (2018). Interactive e-module development through chemistry magazine on kvisoft flipbook maker application for chemistry learning in second semester at second grade senior high school. Journal of Science Learning, 2(1), 21.

Arifuddin Arifuddin, I Made Sujana, Muhammad Amin, Eni Djuhaeni, Ahmad Zamzam (2019). Penentuan dan perumusan kompetensi dasar, tujuan pembelajaran dan indikator ketercapaian kompetensi dalam k-13 versi revisi. Jurnal pendidikan dan pengabdian masyara-kat, 2(4).