PERAN PAPARAN KONTEN MEDIA SOSIAL BERMUATAN KEWIRAUSAHAAN DAN PENGGUNAAN TOOLS DIGITAL MARKETING TERHADAP KESIAPAN WIRAUSAHA DAN KETERAMPILAN DIGITAL MARKETING MAHASISWA

Dila Umnia Soraya
Hakkun Elmunsyah
Bian Dwi Pamungkas


DOI: https://doi.org/10.29100/jipi.v10i2.7853

Abstract


Transformasi digital dan perkembangan media sosial memberikan peluang besar dalam pengembangan kewirausahaan, khususnya bagi mahasiswa. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh paparan konten media sosial bermuatan kewirausahaan dan penggunaan tools digital marketing terhadap kesiapan wirausaha dan keterampilan digital marketing mahasiswa. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif korelasional dengan populasi mahasiswa Departemen Teknik Elektro dan Informatika Universitas Negeri Malang. Sampel penelitian terdiri dari 60 mahasiswa yang dipilih secara acak. Instrumen penelitian berupa angket dengan 40 item pernyataan yang telah diuji validitas dan reliabilitasnya. Analisis data menggunakan uji korelasi untuk mengukur hubungan antar variabel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) terdapat hubungan positif signifikan antara paparan konten media sosial bermuatan kewirausahaan dengan kesiapan wirausaha dan keterampilan digital marketing mahasiswa, (2) penggunaan tools digital marketing juga memiliki hubungan positif signifikan dengan kesiapan wirausaha dan keterampilan digital marketing mahasiswa, dan (3) kombinasi antara paparan konten media sosial dan penggunaan tools digital marketing secara bersamaan berkontribusi signifikan terhadap kesiapan wirausaha dan keterampilan digital marketing mahasiswa. Penelitian ini menegaskan pentingnya penguatan paparan konten kewirausahaan di media sosial serta pemanfaatan tools digital marketing sebagai strategi efektif dalam membekali mahasiswa dengan keterampilan kewirausahaan dan pemasaran digital.

Keywords


digital marketing; entrepreneurial readiness; entrepreneurship; social media

Full Text:

PDF

Article Metrics :

References


Yulianti, R., & Saptono, A. (2020). Pengaruh efikasi diri dan minat berwirausaha terhadap kesiapan berwirausaha mahasiswa. Jurnal Pendidikan Ekonomi, 13(1), 45–52.

Firmansyah, D., & Hidayat, R. (2019). Hubungan antara efikasi diri dan minat berwirausaha dengan kesiapan berwirausaha pada mahasiswa. Jurnal Psikologi, 16(2), 123–130.

Cognitive Market Research. (2024). Cognitive Analysis Market Report 2025 (Global Edition). Tersedia: https://www.cognitivemarketresearch.com/cognitive-analysis-market-report

DataReportal, We Are Social, & Meltwater. (2025). Digital 2025: Global Overview Report. Tersedia: https://datareportal.com/reports/digital-2025-global-overview-report

Verdugo, G., & Villarroel, V. (2021). Development and validation of a digital marketing competence instrument for university stu-dents. Education and Information Technologies, 26(1), 853–872.

Adegbite, A., & Macheke, R. (2020). Exploring entrepreneurial readiness of TVET students in South Africa. Journal of Technical Education and Training, 12(1), 61–73.

Gede, I. G. K., Marhaeni, K. E., Putrana, I. W., Kariati, N. M., & Sanjiwani, I. G. A. M. (2022). The Use of Social Media for Digital Marketing Strategies in Vocational Education (Case Study: Politeknik Negeri Bali). Proceedings of the International Conference on Applied Science and Technology on Social Science 2022 (iCAST-SS 2022), 206–211.

Veer, E., & Dobele, A. R. (2019). Social media engagement: How companies can learn what customers want. Business Horizons, 62(2), 253–263.

Rahayu, R., & Day, J. (2022). The influence of social media on entrepreneurial orientation and readiness among vocational students in Indonesia. Cogent Business & Management, 9(1). 1-14.

Sukarja, I. M., et al. (2024). Pengaruh Penggunaan Media Sosial terhadap Kesiapan Wirausaha Mahasiswa: Mindset Kewirausahaan sebagai Mediator. Jurnal Pendidikan Ekonomi, 17(1), 1-12.

Park, J. Y., Sung, C. S., & Im, I. (2017). Does Social Media Use Influence Entrepreneurial Opportunity? A review of its moderating role. Sustainability, 9(9), 1-16.

Alalwan, A. A., Rana, N. P., Dwivedi, Y. K., & Algharabat, R. (2019). Social media in marketing: A review and analysis of the exist-ing literature. Telematics and Informatics, 34(7), 1177-1190.

Susilawaty, E.A. (2022). Pengaruh Pendidikan Kewirausahaan dan Media Sosial terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa. Journal of Business Administration (JBA), 2 (1), 1-15.

Alfarizi, M. (2023). Anteseden Niat Kewirausahaan Berkelanjutan Gen Z Kawasan Smart City Semarang: Apakah Teknologi dan Pemerintah Daerah Berperan?. RIPTEK Journal, 17 (2), 159–176.

Manullang, D.R. (2022). Peran Self Efficacy dalam Memoderasi Pengaruh Digital Literacy terhadap Entrepreneurial Intention. Jurnal Riset Pendidikan Ekonomi (JRPE), 7 (2), 118-129.

Verma, A., Frank, P., & Lamsal, K. (2021). An exploratory study of skill requirements for social media positions: A content analysis of job advertisements. The Journal of Social Media in Society, 10(2), 243-263.

Efendioglu, I. H., & Durmaz, Y. (2022). The impact of perceptions of social media advertisements on advertising value, brand awareness and brand associations: Research on Generation Y Instagram users. Transnational Marketing Journal, 10(2), 251-275.

Jazuli, A., et al. (2024). Literasi Digital Marketing dalam Pembelajaran Kewirausahaan untuk Meningkatkan Kesiapan Bisnis Online. Jurnal Pendidikan Ekonomi, 17(1), 13-25.

Asmawati, A., et al. (2024). Kesiapan Organisasi dan Dukungan Lingkungan Eksternal terhadap Adopsi Teknologi oleh UMKM. Jurnal Teknologi dan Manajemen, 15(2), 45-58

Chandra, R., et al. (2023). Pengaruh Penggunaan Digital Marketing dan Keterampilan Kewirausahaan terhadap Kesuksesan Bisnis UMKM di Kota Bogor. Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, 12(3), 67-80.

Tamin, R., & Veri, A. (2023). Strategi Digital Marketing: Tinjauan Literatur Sistematis. Jurnal Ilmu Komputer dan Teknologi Informa-si, 8(2), 101-115.

Rais, M., & Veri, A. (2023). Peran Digital Marketing dalam Kewirausahaan: Meningkatkan Efisiensi Operasional dan Pangsa Pasar. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 10(1), 55-70.

Sari, D. A., Nugroho, A., & Putri, M. D. (2024). Pengaruh Penggunaan Media Sosial dan Alat Digital Marketing terhadap Kesiapan Wirausaha Mahasiswa. Jurnal Ilmu Ekonomi dan Bisnis, 15(2), 123-135.

Zhang, L., & Wang, Y. (2023). Integrating Entrepreneurship Education and Digital Technology to Enhance Entrepreneurial Readiness among Students. Journal of Entrepreneurship Education, 26(1), 45-60.

Lee, H., & Kim, J. (2022). The Synergistic Effect of Social Media Use and Digital Marketing Tools on Entrepreneurial Readiness. International Journal of Business and Management, 17(5), 89-102

Chen, Y., & Liu, X. (2023). Enhancing Digital Marketing Skills through Social Media Content and Tool Utilization among University Students. Journal of Digital Marketing Education, 5(3), 210-225

Rahman, A., & Sari, N. (2024). The Effectiveness of Integrated Social Media and Digital Marketing Tool Training on Skill Develop-ment. International Journal of Marketing Studies, 16(1), 55-68.

Thompson, L., & Green, M. (2022). The Impact of Entrepreneurial Social Media Content and Digital Tool Usage on Marketing Com-petencies. Journal of Marketing Research and Practice, 10(4), 300-315.

Martins, J., et al. (2023). Factors influencing entrepreneurial intention to initiate new ventures. Journal of Innovation and Entrepre-neurship, 12(63), 1-27.

Smith, A., & Johnson, B. (2023). Social Media Usage and Digital Marketing Skills among University Students. Journal of Digital Education, 15(2), 45-60.

Lee, C., Kim, D., & Park, E. (2022). Integrating Digital Marketing Training into Higher Education Curricula. International Journal of Marketing Education, 10(1), 25-40.

Garcia, L., & Martinez, R. (2021). The Impact of Workshops on Developing Practical Digital Marketing Skills. Education and Train-ing Journal, 8(3), 100-115.

Kim, A. J., & Ko, E. (2017). The Effect Of Social Media on Firm Performance. Computers in Human Behavior, 29(3), 123-130.