ANALISIS METODE FUZZY SERVICE QUALITY PADA LAYANAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK

Nur Aynun
Nurdin Nurdin
Fajriana Fajriana
Muhammad Fikry


DOI: https://doi.org/10.29100/jipi.v10i2.6967

Abstract


Perguruan tinggi merupakan suatu organisasi yang menyediakan layanan sistem informasi akademik bagi mahasiswa, dimana layanan sistem informasi akademik tersebut tentunya harus dapat dianalisis. Institusi pendidikan tinggi tersebut adalah Universitas Malikussaleh, yang terletak di Lhokseumawe, sebuah kota di provinsi Aceh, Indonesia. Mahasiswa merupakan pengguna utama layanan perguruan tinggi Metode yang digunakan untuk mengetahui besar gap antara persepsi dan ekspetasi mahasiswa melalui pendekatan Service Quality yang dikombinasikan dengan teori Fuzzy untuk mengukur gap persepsi dan ekspetasi dari mahasiswa dengan tepat.  Dengan menggunakan metode Fuzzy Service Quality hasil penelitian menunjukkan bahwa secara keseluruhan semua item pernyataan memiliki nilai gap negatif. Nilai gap pada dimensi service quality yang tertinggi adalah pada dimensi pertama, Reliability, yaitu sebesar -1,04; kedua, Responsiveness yaitu sebesar -0,87; ketiga, Assurance yaitu sebesar -0,85; keempat, Empathy yaitu sebesar -0,79; dan kelima Tangiable yaitu sebesar -0,72. Hal ini menunjukkan bahwa kualitas pelayanan Sistem Informasi Akademik (SIAKAD) yang diberikan oleh pihak Universitas Malikussaleh masih belum mampu memenuhi harapan penggunanya dikarenakan sampel pada penelitian ini yang masih terbatas dan perlu melakukan perbaikan pada masing-masing dimensi pada service quality.

Keywords


Fuzzy, Service Quality, Perception, Expecta-tion, Gap

Full Text:

PDF

Article Metrics :

References


Utami, S.F., Suarantalla, R. and Hermanto, K. (2020) ‘Analisis Beban Kerja Mental Guru Sekolah Dasar Menggunakan Metode NASA-TLX Studi Kasus di SDN Batu Tering’, Jurnal Industri & Teknologi Samawa, 1(2), pp. 14–18.

Zulfikhar, R. et al. (2024) ‘Dampak Integrasi Teknologi dalam Pembelajaran Terhadap Prestasi Akademis Mahasiswa Perguruan Tinggi’, Journal on Education, 6(4), pp. 18381–18390. Available at: https://doi.org/10.31004/joe.v6i4.578

Abdullah, D., Erliana, C.I. and Fikry, M. (2020) ‘Data Envelopment Analysis with Lower Bound on Input to Measure Efficiency Performance of Department in Universitas Malikussaleh’, International Journal of Artificial Intelligence Research, 4(1), pp. 58–64. Available at: https://doi.org/10.29099/ijair.v4i1.164.

I.G.P. Asto Buditjahjanto (2020) ‘Analisis Layanan Sistem Informasi Akademik Perguruan Tinggi Berbasiskan Fuzzy Service Quality’, Jurnal Nasional Teknik Elektro dan Teknologi Informasi, 9(3), pp. 225–232. Available at: https://doi.org/10.22146/.v9i3.264.

Fansuri, S. and Diana, A.I.N. (2021) ‘Fakultas teknik universitas wiraraja sumenep - madura’, Jurnal ‘MITSU’ Media Informasi Teknik Sipil, 9(1), pp. 1–8.

Stefano, N.M. et al. (2015) ‘A fuzzy SERVQUAL based method for evaluated of service quality in the hotel industry’, Procedia CIRP, 30, pp. 433–438. Available at: https://doi.org/10.1016/j.procir.2015.02.140.

Roswita, R.L. et al. (2017) Penerapan Metode Fuzzy Service Quality (Servqual) Untuk Menganalisa Kepuasan Pelayanan Pendidikan Pada Jurusan Ilmu Komputer Fakultas Sains dan Teknik Universitas Nusa Cendana’, J-ICON, Vol. 5 No. 2, Oktober 2017, pp. 48~58. https://doi.org/23.7631/j.procir.2017.03.140.

Wanda, M.A. and Nurcahyo, G.W. (2021) ‘Analisis Tingkat Kualitas Pelayanan Perizinan Menggunakan Metode Fuzzy Servqual’, Jurnal KomtekInfo, 8. Available at: https://doi.org/10.35134/komtekinfo.v8i3.173.

Solekha, A. and Yuamita, F. (2024) ‘Analisis kepuasan konsumen pada UMKM Batik Family menggunakan Metode Servqual dan IPA’, Jumantara Jurnal Manajemen dan Teknologi Rekayasa, 3(1). Available at: https://doi.org/10.28989/jumantara.v3i1.1945.

Ada, S., Baysal, Z.N. and Erkan, S.S.Ş. (2017) ‘An Evaluation of Service Quality in Higher Education: Marmara and Niğde Omer Halisdemir Universities’ Department of Education Students’, Universal Journal of Educational Research, 5(11), pp. 2056–2065. Available at: https://doi.org/10.13189/ujer.2017.051122.

Kartika, N.F. and Suprayogi (2017) ‘Implementasi Fuzzy - Service Quality Terhadap Tingkat Kepuasan Layanan Mahasiswa Implementation of Fuzzy – Service Quality for Student Service Level of Satisfaction’, Jurnal Ilmiah SISFOTENIKA, 7(1), pp. 38–49.