OPTIMALISASI SELEKSI KEPALA SEKOLAH MELALUI PENDEKATAN AHP: STUDI KASUS GURU PENGGERAK



DOI: https://doi.org/10.29100/jipi.v9i3.5404

Abstract


Kepala sekolah sebagai top leader berperan penting dalam memastikan keberhasilan sebuah lembaga pendidikan. Saat ini penentuan kepala sekolah dari kalangan guru penggerak menjadi salah satu permasalahan yang dihadapi oleh Dinas Pendidikan. Metode AHP digunakan sebagai sistem pendukung keputusan dalam penentuan kepala sekolah dari guru penggerak. Implementasi pendekatan metode AHP membantu dalam mengurai masalah kompleks menjadi struktur hirarki yang terorganisir. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengimplementasikan metode AHP sebagai sistem pendukung keputusan dalam penentuan kepala sekolah dari guru penggerak. Metode pengumpulan data melibatkan wawancara langsung dengan kepala kepegawaian dinas pendidikan dan menyebarkan kuesioner kepada 20 responden guru penggerak di daerah setempat. Penelitian ini menggunakan empat kriteria penilaian kepala sekolah dari guru penggerak, yaitu pengembangan diri dan orang lain, kepemimpinan dalam pembelajaran, kepemimpinan dalam manajemen sekolah, dan kepemimpinan dalam pengem bangan sekolah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa guru penggerak A4 memperoleh nilai tertinggi, diikuti oleh A6, A5, A1, A3, dan A2. Hasil tersebut diduung oleh konsistensi rasio yang konsisten diperiksa menggunakan metode AHP. Konsistensi hasil analisis dengan metode AHP menegaskan keandalan keputusan yang dihasilkan, sehingga disarankan menggunakan metode AHP untuk pengambilan keputusan dengan konsistensi yang lebih terlihat dan terukur.

Keywords


AHP, Guru Penggerak, Kepala Sekolah, SPK

Full Text:

PDF

Article Metrics :

References


I. Ideswal, Y. Yahya, and H. Alkadri, “Kontribusi Iklim Sekolah dan Kepemimpinan Kepala Sekolah terhadap Kinerja Guru Sekolah Dasar,” J. Basicedu, vol. 4, no. 2, pp. 460–466, 2020, doi: 10.31004/basicedu.v4i2.381.

I. Jihan, M. Asbari, and S. Nurhafifah, “Quo Vadis Pendidikan Indonesia : Kurikulum Berubah , Pendidikan Membaik ?,” JISMA J. Inf. Syst. Manag., vol. 02, no. 05, pp. 17–23, 2023.

M. U. Maya Putra and P. -, “Peranan Pendidikan dalam Esensi Pembangunan Ekonomi di Kabupaten Asahan (Studi Kasus: Beberapa Sekolah di Kisaran Barat),” J. Wira Ekon. Mikroskil, vol. 5, no. 2, pp. 121–130, 2015, doi: 10.55601/jwem.v5i2.229.

D. P. Tampubolon, “Perguruan Tinggi Bermutu: Paradigma Baru Manajemen Pendidikan Tinggi Menghadapi Tantangan Abad ke-21,” PT. Gramedia Pustaka Ilmu, vol. XX, no. 4, pp. 345–346, 2001.

A. Ridwan, “E-ISSN: 2809-2341 P-ISSN: 2809-2104 Al-Fatih Jurnal Pendidikan Islam,” vol. 1, pp. 14–28, 2022.

S. Hamid H Lubis, S. Milfayetti, M. J. Lubis, and S. Purba, “Peningkatan Sumber Daya Manusia Guru Melalui Program Guru Penggerak,” J. Syntax Admiration, vol. 3, no. 6, pp. 823–832, 2022, doi: 10.46799/jsa.v3i6.441.

E. Eni, “Guru Penggerak Sebagai Harapan Baru Lahirnya Calon Kepala Sekolah Inovatif,” ARMADA J. Penelit. Multidisiplin, vol. 1, no. 6, pp. 469–474, 2023, doi: 10.55681/armada.v1i6.586.

I. K. A. Wijaya, G. R. Dantes, and I. M. Candiasa, “Implementasi Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Guru dan Siswa Berprestasi dengan Kombinasi Metode Analytical Hierarchy Process dan Technique for Order Preference by Similarity to Ideal Solution,” J. Nas. Pendidik. Tek. Inform., vol. 10, no. 2, p. 77, 2021, doi: 10.23887/janapati.v10i2.29386.

Markis Uriatman, “Upaya Kepala Sekolah Dalam Meningkatkan Kedisiplinan Guru,” J. Manajer Pendidik., vol. 9, no. 6, pp. 822–827, 2015.

A. Angga and S. Iskandar, “Kepemimpinan Kepala Sekolah dalam Mewujudkan Merdeka Belajar di Sekolah Dasar,” J. Basicedu, vol. 6, no. 3, pp. 5295–5301, 2022, doi: 10.31004/basicedu.v6i3.2918.

D. Romadona, “Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Kepala Sekolah Terbaik Tingkat Kabupaten Labuahan Batu Utara Menggunakan Metode Analytic Hierarchy Process (Ahp) (Studi Kasus Dinas Pendidikan Aek Natas),” vol. 7, no. 1, pp. 29–31, 2019.

H. Maros, H, and S. Juniar, “PERANAN KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKMaros, H., H, & Juniar, S. (2016). PERANAN KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN MUTU PENDIDIKAN. 1–23.AN MUTU PENDIDIKAN,” pp. 1–23, 2016.

Y. Yusman, “Pemanfataan Software Super Decision Untuk Menentukan Siswa Berprestasi,” Semin. Nsional Sains Teknol. Inf., pp. 674–678, 2019.

A. Diana, “Multi Criteria Decision Model Penentuan Dosen Pengajar Matakuliah Menggunakan Analytical Network Process ( Anp ) : Studi Kasus Kelas Eksekutif Kampus Pusat,” J. Telemat. MKOM, vol. 3, no. 1, pp. 13–26, 2010.

J. I. Vol, R. Irawan, and S. Winiarti, “2962-5430-1-Sm,” vol. 9, no. 2, pp. 1079–1087, 2015.

Samsir, D. I. Gunawan HTS, and S. Z. Harahap, “Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Kepala Sekolah Menggunakan Metode Saw dan Profile Matching,” U-NET J. Tek. Inform., vol. 4, no. 1, pp. 1–7, 2020, doi: 10.52332/u-net.v4i1.162.

T. Tugiman and B. Syairudin, “Pengembangan Critical Success Factor (CSF) untuk Menunjang Kinerja Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) dalam Pembangunan Jembatan Ketapang di Banyuwangi,” Bus. Financ. J., vol. 3, no. 1, pp. 19–32, 2018, doi: 10.33086/bfj.v3i1.415.

M. I. H. Saputra and N. Nugraha, “Sistem Pendukung Keputusan Dengan Metode Analytical Hierarchy Process (Ahp) (Studi Kasus: Penentuan Internet Service Provider Di Lingkungan Jaringan Rumah),” J. Ilm. Teknol. dan Rekayasa, vol. 25, no. 3, pp. 199–212, 2020, doi: 10.35760/tr.2020.v25i3.3422.

R. Oktapiani, R. Subakti, M. A. L. Sandy, D. G. T. Kartika, and D. Firdaus, “Penerapan Metode Analytic Al Hierarchy Process (Ahp) Untuk Pemilihan Jurusan Di Smk Doa Bangsa Palabuhanratu,” Swabumi, vol. 8, no. 2, pp. 106–113, 2020, doi: 10.31294/swabumi.v8i2.7646.

I. Purnomo, “Penerapan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) sebagai Pendukung Keputusan dalam Pemilihan Supplier Bahan Baku Restoran di PT SIPS,” Sci. J. Ind. Eng., vol. 2, no. 1, pp. 51–55, 2021.

A. Yusuf Malik and T. Haryanti, “Penerapan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) untuk Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Program Keahlian pada SMK Daarul Ulum Jakarta,” Maret, vol. 14, no. 1, p. 123, 2018.

K. P. Mentor, “Pengukuran Index Konsistensi Dalam Proses Pengambilan Keputusan Menggunakan Metode AHP,” vol. 0.

khoerul ummah, “Implementasi Program Guru Penggerak Dalam Proses Rekrutment Calon Kepala Sekolah Di Lingkungan Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kabupaten Situbondo Tahun 2022,” CONSILIUM, no. 8.5.2017, pp. 2003–2005, 2022.