SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN BERBASIS WEB PADA SDN GANGGANG PANJANG

Rosa Machmuda Pratiwi
Hamzah Setiawan
Ade Eviyanti


DOI: https://doi.org/10.29100/jipi.v9i3.4778

Abstract


Perpustakaan memegang peranan penting dalam memperluas pengetahuan dan wawasan siswa, pada umumnya disediakan dengan ruang yang tertata rapi, di mana buku-buku disusun berdasarkan kategori bidang ilmu. SDN Ganggang Panjang berkomitmen untuk memfasilitasi siswa dalam meningkatkan pengetahuan mereka, dan perpustakaan sekolah adalah salah satu inisiatif penting dari pihak sekolah. Akan tetapi, saat ini, mencatat peminjaman dan untuk pengembalian buku masih dilakukan secara manual, yang menyulitkan pemantauan data peminjaman dan pengembalian serta mengganggu petugas dalam mengawasi buku yang tersedia untuk siswa. Untuk menangani ini, peneliti berinisiatif untuk merancang dan membangun sistem informasi perpustakaan berbasis web di SDN Ganggang Panjang. Metode Waterfall digunakan dalam pengembangan sistem, yang dikembangkan dengan bahasa pemrograman PHP dan basis desktop. Sistem ini menyediakan modul untuk mengelola anggota, buku, peminjaman dan pengembalian buku, serta laporan perpustakaan. Implementasi sistem ini diharapkan dapat membantu dalam manajemen administrasi perpustakaan di SDN Ganggang Panjang. Uji sistem dilakukan dengan metode black-box dan portabilitas untuk memastikan antarmuka pengguna mudah digunakan dan sistem berjalan dengan baik di berbagai browser. Dengan adanya sistem informasi ini, diharapkan kualitas layanan perpustakaan dapat meningkat, baik dari segi kecepatan, ketepatan ataupun kualitas data informasi yang dikelola dalam operasional perpustakaan.

Keywords


Crosssite Scripting; Information; Metacharac-ters; vulnerability

Full Text:

PDF

Article Metrics :

References


W. Harjono and Kristianus Jago Tute, ‘Perancangan Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Web Menggunakkan Metode Waterfall’, SATESI: Jurnal Sains Teknologi dan Sistem Informasi, vol. 2, no. 1, pp. 47–51, Apr. 2022, doi: 10.54259/satesi.v2i1.773.

A. Nurseptaji, ‘IMPLEMENTASI METODE WATERFALL PADA PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN’, Jurnal Dialektika Informatika (Detika), vol. 1, no. 2, pp. 49–57, May 2021, doi: 10.24176/detika.v1i2.6101.

N. Aini, S. A. Wicaksono, and I. Arwani, ‘Pembangunan Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Web menggunakan Metode Rapid Application Development (RAD) (Studi pada : SMK Negeri 11 Malang)’, 2019. [Online]. Available: http://j-ptiik.ub.ac.id

M. Mailasari, ‘SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN MENGGUNAKAN METODE WATERFALL’, Jurnal Sisfokom (Sistem In-formasi dan Komputer), vol. 8, no. 2, pp. 207–214, Aug. 2019, doi: 10.32736/sisfokom.v8i2.657.

A. Putri Irianti, W. Kurnia, and N. Penulis Korespondensi Submited, ‘Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Website pada MAN 2 Bandar Lampung’, vol. x, pp. 192–197, 2023, doi: 10.33365/jtsi.v4i2.2573.

Y. Rahmanto, D. Alita, A. D. Putra, P. Permata, and S. Suaidah, ‘PENERAPAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN BERBASIS WEB PADA SMK NURUL HUDA PRINGSEWU’, Journal of Social Sciences and Technology for Community Service (JSSTCS), vol. 3, no. 2, p. 151, Sep. 2022, doi: 10.33365/jsstcs.v3i2.2009.

M.A Choiri and Andy Rachman,'Rancang Bangun Sistem Informasi Perpustakaan Sekolah Berbasis Web di SMK Islam Al-Futuhiyyah Menggunakan Model Waterfall', Seminar Nasional Teknik Elektro, Sistem Informasi, dan Teknik Informatika, vol. 1, no. 2, pp. 49–51, May 2022.

R. Rohi, J. Pote, and A. Talakua, ‘PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN METODE WATERFALL DI SD MASEHI KAMBANIRU 2’, Jurnal Informatika dan Teknik Elektro Te-rapan, vol. 10, no. 2, Apr. 2022, doi: 10.23960/jitet.v10i2.2437.

Dyah Ayu K, ‘SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN BERBASIS WEB DI SMP N 32 SEMARANG’ Journal of Indonesian Social Studies Education, JISSE, vol. 11, no. 1, Apr. 2022 .

T. Arianti, A. Fa’izi, S. Adam, M. Wulandari, and P. ’ Aisyiyah Pontianak, ‘PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN MENGGUNAKAN DIAGRAM UML (UNIFIED MODELLING LANGUAGE)’, 2022.

S. Ramadhan, T. Ansyor Lorosae, and M. Fardan, ‘Perancangan Sistem Informasi Data Pelayanan Perpustakaan Berbasis Web Pada SMAN 2 Parepare’, vol. 6, no. 2, 2023.

S. P. Adithama and M. Maslim, ‘PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN SEKOLAH DASAR BERBASIS WEB’, Pengabdian Kepada Masyarakat, vol. 3, no. Desember, pp. 350–360, 2019.

O. : Addis and S. Abigail, ‘PENGEMBANGAN DAN ANALISIS SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN SEKOLAH BERBASIS WEB DEVELOPMENT AND ANALYSIS OF WEB-BASED SCHOOL LIBRARY INFORMATION SYSTEM’, Jurnal Elektronik Pen-didikan Teknik Informatika Vol 7 No 3 Tahun 2019.

M. H. Nurwahid, B. Budiman, and W. Winarti, ‘Perancangan Sistem Informasi E-Raport Berbasis Web Di MTS Daruth Tholibiin Jati-sari’, Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi Bisnis, vol. 5, no. 1, pp. 36–41, Feb. 2023, doi: 10.47233/jteksis.v5i1.734.

D. Anggoro and A. Hidayat, ‘Rancang Bangun Sistem Informasi Perpustakaan Sekolah Berbasis Web Guna Meningkatkan Efektivitas Layanan Pustakawan’, Edumatic : Jurnal Pendidikan Informatika, vol. 4, no. 1, pp. 151–160, Jun. 2020, doi: 10.29408/edumatic.v4i1.2130.

N. A. Rahmawati and A. C. Bachtiar, ‘Analisis dan perancangan sistem informasi perpustakaan sekolah berdasarkan kebutuhan sis-tem’, Berkala Ilmu Perpustakaan dan Informasi, vol. 14, no. 1, p. 76, Jun. 2018, doi: 10.22146/bip.28943.

S. Granita, S. Rohmaniyah, T. Gautama, and Y. Yulianti, ‘Pengembangan Sistem Informasi Perpustakaan Sekolah Berbasis Web’, Jurnal Teknologi Sistem Informasi dan Aplikasi, vol. 3, no. 4, p. 246, Oct. 2020, doi: 10.32493/jtsi.v3i4.7184.

S. Silaen, R. J. Simamora, and M. Aritonang, ‘SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN BERBASIS WEB PADA SMA SANTO YOSEPH MEDAN’, Jurnal METHODIKA.

H. Putri et al., ‘Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Web’, Jurnal Pustaka Data, Vol. 2 No. 1 (2022) 5 – 10 2022.

A. Hidayat, M. Alwi, A. A. Nanik, D. Utami, and P. Astuti, ‘Rancang Bangun Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Web (Studi Kasus: SMK Negeri 6 Takalar)’, vol. 6, no. 3, 2023.