SISTEM INFORMASI MONITORING MUTABA’AH MENGGUNAKAN METODE AGILE EXTREME PROGRAMMING PADA YAYASAN DAARUT TAUHIID

Muhamad Rizki
Fauziah Fauziah
Ira Diana Sholihati


DOI: https://doi.org/10.29100/jipi.v9i1.4326

Abstract


Yayasan Daarut Tauhiid Bandung merupakan lembaga nirlaba yang memberikan keuntungan melalui program pelayanan dan pemberdayaan di bidang ekonomi, kesehatan, pendidikan, dakwah dan sosial kemanusiaan. Yayasan ini memberikan pembelajaran kepada para santri tentang keagamaan. Pada pembelajaran itu santri juga diberikan tugas akan kegiatan yang mereka lakukan seperti ibadah yang dapat membantu mengontrol dan mengelola ibadah dengan cara meriwayatkan ibadah harian yang telah dilakukan. Namun dalam pencatatannya itu masih menggunakan cara manual dengan input pada excel hari demi hari dari para santri maupun oleh pengajar sehingga memakan banyak waktu juga data yang bisa hilang. Hal tersebut menjadi acuan bagi peneliti untuk melakukan perancangan sistem informasi monitoring mutaba’ah.Penelitian ini untuk menyiapkan suatu sistem menggunakan metode Agile model Extreme Programming. Dalam pengujian website sistem informasi monitoring mutaba’ah ini menggunakan PageSpeed Insights untuk performa web dan Apache JMeter untuk database. Pengujian performa web menghasilkan informasi dengan nilai Performance 99%, Accessibility 81%, Best Practices 92%, dan SEO 82%, serta pengujian database yang dapat mendukung jalannya aplikasi menghasilkan tingkat keberhasilan 100% dengan rincian kegagalan 0 dan rata-rata respon waktu untuk menampilkan data selama 1,34ms.dan SEO 82%, serta pengujian database yang dapat mendukung jalannya aplikasi menghasilkan tingkat keberhasilan 100% dengan rincian kegagalan 0 dan rata-rata respon waktu untuk menampilkan data selama 1,34ms.dan SEO 82%, serta pengujian database yang dapat mendukung jalannya aplikasi menghasilkan tingkat keberhasilan 100% dengan rincian kegagalan 0 dan rata-rata respon waktu untuk menampilkan data selama 1,34ms.

Keywords


Apache JMeter; Extreme Programming; Monitoring; Mutaba’ah; PageSpeed Insights; Sistem Informasi

Full Text:

PDF

Article Metrics :

References


Q. I. Mawarni and E. S. Budi, “Implementasi Algoritma K-Means Clustering Dalam Penilaian Kedisiplinan Siswa,” J. Sist. Komput. dan Inform., vol. 3, no. 4, p. 522, 2022, doi: 10.30865/json.v3i4.4242.

U. M. Sidoarjo and M. L. Idham, “Violation Information and Student Achievement with a Website-Based System at the School of Insan Cendekia Mandiri Boarding School Informasi Pelanggaran dan Prestasi Siswa dengan Sistem Berbasis Website di Sekolah Insan Cendekia Mandiri Boarding School,” vol. 2, no. 2, 2022.

B. S. Gandhi, D. A. Megawaty, and D. Alita, “Aplikasi Monitoring dan Penentuan Peringkat Kelas Menggunakan Naive Bayes Classifier,” J. Inform. dan Rekayasa Perangkat Lunak, vol. 2, no. 1, pp. 54–63, 2021, doi: 10.33365/jatika.v2i1.722.

S. E. T. Buana, L. H. Atrinawati, and M. G. L. Putra, “Penerapan Metode Agile Untuk Membangun Sistem Informasi Monitoring Santri Pondok Modern Asy-Syifa Balikpapan,” Seminar.Iaii.or.Id, pp. 183–190, 2021, [Online]. Available: http://www.seminar.iaii.or.id/index.php/SISFOTEK/article/view/280

Z. G. Azhar and A. Putra, “Rancangan Aplikasi Monitoring Santriwan-Santriwati Pondok Pesantren Berbasis Mobile Android,” JURIKOM (Jurnal Ris. Komputer), vol. 9, no. 5, p. 1244, 2022, doi: 10.30865/jurikom.v9i5.4815.

D. Amelia, H. A. Musril, and L. Efriyanti, “RANCANG APLIKASI MONITORING IBADAH SISWA BERBASIS WEB DI SMA NEGERI 1 V KOTO KAMPUANG DALAM,” vol. 3, no. 1, pp. 352–364, 2022.

D. Riskiyana, D. Sakethi, and R. Andrian, “Penerapan Metode Extreme Programming Pada Pengembangan Sistem Informasi Evaluasi Hafalan Al-Qur’an,” J. Pepadun, vol. 2, no. 3, pp. 336–343, 2021, doi: 10.23960/pepadun.v2i3.92.

Y. A. N. Aziz and E. Zuliarso, “Sistem Penerimaan Siswa Baru Di Smkn 3 Pati Berdasar Jalur Prestasi Menggunakan Algoritma Klastering K-Means Berbasis Web,” J. Ilm. Inform., vol. 10, no. 02, pp. 86–95, 2022.

M. Daryuni, “Sistem Informasi Monitoring Data Persatuan Guru Republik Indonesia Kecamatan Bengkalis Menggunakan Metode Extreme Programming dan Framework Codeigniter,” vol. 12, no. x, pp. 46–58, 2021.

A. Q. A’yun, E. Supraptono, and Suryono, “Pengembangan Sistem Monitoring Pengelolaan Tata Tertib Siswa sebagai Sarana Penunjang Layanan Bimbingan Konseling,” Edu Komputika, vol. 3, no. 2, pp. 1–8, 2016, [Online]. Available: http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/edukom

T. Monica and R. I. Borman, “Implementasi Konsep Media Sosial Dalam Sistem Informasi Kegiatan Kesiswaan (Studi Kasus : Smk Xyz),” J. Tekno Kompak, vol. 11, no. 2, p. 33, 2017, doi: 10.33365/jtk.v11i2.64.

R. I. Borman, A. T. Priandika, and A. R. Edison, “Implementasi Metode Pengembangan Sistem Extreme Programming (XP) pada Aplikasi Investasi Peternakan,” J. Sist. dan Teknol. Inf., vol. 8, no. 3, p. 272, 2020, doi: 10.26418/justin.v8i3.40273.

L. Ariyanti, M. N. D. Satria, and D. Alita, “Sistem Informasi Akademik Dan Administrasi Dengan Metode Extreme Programming Pada Lembaga Kursus Dan Pelatihan,” J. Teknol. dan Sist. Inf., vol. 1, no. 1, pp. 90–96, 2020, doi: 10.33365/jtsi.v1i1.214.

Q. E. Fazrin, T. Lisnawati, S. Nurhayati, J. B. Satya, and D. Alamsyah, “Penerapan Metode Pengembangan Sistem Extreme Programing (XP) Pada Aplikasi Presensi Karyawan dengan QR Code,” Build. Informatics, Technol. Sci., vol. 3, no. 3, pp. 164–170, 2021, doi: 10.47065/bits.v3i3.1018.

M. N. Susila, S. Sriyadi, M. Maruloh, A. D. Praba, R. Pramuseto, and A. Afriani, “Manajemen Donasi Digital Dengan Extreme Programming,” J. Insa. J. Inf. Syst. Manag. Innov., vol. 1, no. 2, pp. 112–119, 2021, doi: 10.31294/jinsan.v1i2.783.

A. Trisnadoli, “Implementasi Extreme Programming (XP) Agile Software Development pada Pengembangan Sistem Informasi KELUARGAKU,” J. Inform. Univ. Pamulang, vol. 6, no. 2, pp. 305–311, 2021, [Online]. Available: http://openjournal.unpam.ac.id/index.php/informatika305

M. S. Lamada, A. S. Miru, and R.- Amalia, “Pengujian Aplikasi Sistem Monitoring Perkuliahan Menggunakan Standar ISO 25010,” J. Mediat., vol. 3, no. 3, 2020, doi: 10.26858/jmtik.v3i3.15172.