PREDIKSI STOK PERSEDIAAN BARANG MENGGUNAKAN ALGORITMA APRIORI DAN METODE SINGLE MOVING AVERAGE (SMA)

Yanti Saraswati
Fauziah Fauziah
Novi Dian Nathasia


DOI: https://doi.org/10.29100/jipi.v8i2.3933

Abstract


Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif memiliki sistem pencatatan barang masuk dan keluar, namun sistem tersebut masih menampilkan stok 0 dan minus, hal ini mengakibatkan stok barang di Gudang menjadi tidak terkontrol dan sulit mendapatkan informasi barang yang banyak diminta Bidang. Untuk menyelesaikan permasalahan tersebut, maka perlu adanya sistem yang dapat melakukan prediksi stok persediaan barang menggunakan algoritma apriori dan metode single moving average. Algoritma apriori digunakan untuk mendapatkan informasi barang yang banyak diminta oleh Bidang sedangkan metode single moving average digunakan untuk melakukan prediksi permintaan barang oleh Bidang diperiode berikutnya. Hasil dari algoritma apriori di Bidang Pendidikan dan Pelatihan dengan min support 10% dan min confidence 50% adalah Batu Baterai Alkalin AA dan Batu Baterai Alkalin AAA dengan nilai support 20% dan 12%. Sedangkan untuk prediksi 3 bulan berikutnya adalah Batu Baterai Alkalin AA dengan jumlah prediksi sebanyak 6.33 buah dan Baterai Alkalin AAA dengan jumlah prediksi sebanyak 4 buah.


Keywords


Algoritma Apriori; Metode Single Moving Average; Prediksi

Full Text:

PDF

Article Metrics :

References


PSAP, “PSAP TAHUN 2010,” 2010.

Maniah and Vinda Ayu Lestari, “Perancangan Sistem Informasi Inventaris Barang Berbasis Web pada Kantor Dinas Arsip Daerah Kota Cimahi,” vol. Vol. 14, 2022.

A. Afandi, I. N. Farida, and U. Mahdiyah, “Penerapan Algoritma Apriori Dan Metode Moving Average Untuk Prediksi Stok Barang,” 2022.

S. Syofian and A. Nugraha, “PREDIKSI SISTEM STOK BARANG TOKO ELEKTRONIK ABC DENGAN ALGORITMA APRIORI DAN METODE MOVING AVERAGE,” 2021.

Nurul Hudaningsih, Silvia Firda Utami, and Wari Ammar Abdul Jabbar, “554-Article Text-1638-1-10-20200220,” vol. Vol. 2, Feb. 2020.

R. Saputra and A. J. P. Sibarani, “Implementasi Data Mining Menggunakan Algoritma Apriori Untuk Meningkatkan Pola Penjualan Obat,” 2020. [Online]. Available: http://jurnal.mdp.ac.id

L. Setiyani, “Implementasi Cybersecurity pada Operasional Organisasi,” 2021.

Saefudin, Susandi Diki, and Nafis Fairuza, “SISTEM PERAMALAN PENJUALAN PAVING BLOCK MENGGUNAKAN METODE SINGLE MOVING AVERAGE,” Sistem Informasi |, vol. 8, no. 2, pp. 75–81, 2021.

N. Fitrianti Fahrudin, “Penerapan Algoritma Apriori untuk Market Basket Analysis,” MIND Journal | ISSN, vol. ISSN, pp. 1–11, 2019, doi: 10.26760/mindjournal.

N. Suwaryo, D. Haryadi, D. Marini Umi Atmaja, and A. Rahman Hakim, “ANALISA DATA MINING MENGGUNAKAN ALGORITMA APRIORI UNTUK MENCARI POLA PEMAKAIAN OBAT,” 2021.

Rusdianto Denny, Sutiyono, and Zaelani Ludi, “IMPLEMENTASI DATA MINING MENGGUNAKAN ALGORITMA APRIORI UNTUK MENGETAHUI POLA PEMINJAMAN BUKU DI PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS BALE BANDUNG,” 2020.

Z. Abidin, A. Kharisma Amartya, and A. Nurdin, “PENERAPAN ALGORITMA APRIORI PADA PENJUALAN SUKU CADANG KENDARAAN RODA DUA (STUDI KASUS: TOKO PRIMA MOTOR SIDOMULYO),” 2022. [Online]. Available: https://ejurnal.teknokrat.ac.id/index.php/teknoinfo/index

A. N. Putri and A. K. Wardhani, “PENERAPAN METODE SINGLE MOVING AVERAGE UNTUK PERAMALAN HARGA CABAI RAWIT HIJAU,” Indonesian Journal of Technology, Informatics and Science (IJTIS), vol. 2, no. 1, pp. 37–40, Dec. 2020, doi: 10.24176/ijtis.v2i1.5653.

Johny Soetikno, S. Aisa, Reza Selviana, and Gusti Fernando, “Implementasi Metode Single Moving Average pada Aplikasi Order In-dent Berbasis Web,” Jurnal CoSciTech (Computer Science and Information Technology), vol. 3, no. 3, pp. 291–299, Dec. 2022, doi: 10.37859/coscitech.v3i3.4235.

V. Febrian, M. R. Ramadhan, M. Faisal, and A. Saifudin, “Pengujian pada Aplikasi Penggajian Pegawai dengan menggunakan Metode Blackbox,” vol. 5, no. 1, pp. 2622–4615, 2020, [Online]. Available: http://openjournal.unpam.ac.id/index.php/JTSI/index61