AUGMENTED REALITY UNTUK PENGENALAN GEDUNG UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA MALUKU

Reynaldi Siwalette - [ https://orcid.org/0000-0002-0595-1820 ]
Hennie Tuhuteru


DOI: https://doi.org/10.29100/jipi.v7i4.3927

Abstract


Perkembangan arus informasi di era sekarang ini sangatlah pesat. Kebutuhan akan informasi yang akurat dan terperinci sangat penting dalam proses pengambilan keputusan. Informasi mengenai pengenalan kampus sangat dibutuhkan bagi mahasiswa baru dalam mengetahui fasilitas- fasilitas apa saja yang penting dan tersedia dalam menunjang pendidikan mahasiswa tersebut kedepannya. Universitas Kristen Indonesia Maluku memiliki peningkatan terhadap penerimaan mahasiswa baru setiap tahunnya. Hal ini perlu didukung dengan menyediakan informasi mengenai pengenalan kampus bagi mahasiswa baru. Tujuan penelitian ini adalah membangun aplikasi berbasis augmented reality untuk pengenalan Gedung Universitas Kristen Indonesia Maluku. Penelitian ini menggunakan metode IMSDD (Interactive System Multimedia Design and Development) yaitu metode desain pengembangan aplikasi dengan tahapan-tahapan yang terstruktur. Pengujian dilakukan untuk mengetahui keberhasilan sebuah aplikasi yang dibangun. Pengujian menggunakan standar ISO 9126 dan aspek yang diuji yaitu: karakteristik functionalily. Hasil dari penelitian ini adalah menghasilkan sebuah aplikasi berbasis Augmented Reality dengan metode IMSDD untuk pengenalan Gedung Universitas Kristen Indonesia Maluku.

Keywords


Augmented Reality; IMSDD; ISO 9126; Pengenalan Gedung

Full Text:

PDF

Article Metrics :

References


Universitas Kristen Indonesia Maluku. https://ukim.ac.id/ (accessed Jan. 30, 2023).

R. I. Borman, Implementasi Augmented Reality pada Aplikasi Android Pegenalan Gedung Pemerintahan Kota Bandar Lampung, J. Teknoinfo, vol. 11, no. 1, p. 1, 2017, doi: 10.33365/jti.v11i1.2.

Y. Chen, Q. Wang, H. Chen, X. Song, H. Tang, and M. Tian, An overview of augmented reality technology, J. Phys. Conf. Ser., vol. 1237, no. 2, 2019, doi: 10.1088/1742-6596/1237/2/022082.

P. A. Hadi, Multimedia Tanaman Buah Kebun Bogor Dengan Augmented, NARADA, J. Desain Seni FDSK - UMB, vol. Volume 5, no. Edisi 3, pp. 443458, 2018.

G. Wang, D. Y. Bernanda, J. F. Andry, A. N. Fajar, and Sfenrianto, Application Development and Testing Based on ISO 9126 Framework, J. Phys. Conf. Ser., vol. 1235, no. 1, 2019, doi: 10.1088/1742-6596/1235/1/012011.

L. Jingen Liang and S. Elliot, A systematic review of augmented reality tourism research: What is now and what is next?, Tour. Hosp. Res., vol. 21, no. 1, pp. 1530, 2021, doi: 10.1177/1467358420941913.

F. Arena, M. Collotta, G. Pau, and F. Termine, An Overview of Augmented Reality, Computers, vol. 11, no. 2, 2022, doi: 10.3390/computers11020028.

I. Novianty, W. Sholihah, and Y. Aditama, Aplikasi Virtual Reality Atom Kimia Di Seamolec, MATRIK J. Manajemen, Tek. Inform. dan Rekayasa Komput., vol. 19, no. 2, pp. 257262, 2020, doi: 10.30812/matrik.v19i2.718.

N. H. Khairunnissa, M. Akbar, and S. Sauda, Development of Gate Game Applications Using the IMSDD Method, J. Inf. Syst. Informatics, vol. 2, no. 1, pp. 111, 2020, doi: 10.33557/journalisi.v2i1.27.

H. Sanjaya, J. Andry, and J. Fernandes Andry, Quality assurance of project management information system with ISO 9126 Bulletin of Social Informatics Theory and Application Quality assurance of project management information system with ISO 9126, Artic. Bull. Soc. Informatics Theory Appl., vol. 5, no. 2, pp. 8287, 2021, [Online]. Available: https://www.researchgate.net/publication/357577418

B. Ajisaputro, Analisis Pemanfaatan Sistem Informasi Akademik Untuk Meningkatkan Kualitas Sistem Menggunakan Standar ISO 9126, J. PRODUKTIF, vol. 6, no. 1, pp. 509515, 2022, [Online]. Available: https://journal.umtas.ac.id/index.php/produktif/article/view/2126

Mohammad Dastbaz, Designing Interactive Multimedia Systems, Berilustra. McGraw-Hill, 2002, 2002. [Online]. Available: https://books.google.co.id/books/about/Designing_Interactive_Multimedia_Systems.html?id=DsRMQAAACAAJ&redir_esc=y