SISTEM INFORMASI POINT OF SALES BERRBASIS WEBSITE PADA TOKO ALASOMBO TEKNIK

Vintan Kirana
Azizah Fatmawati


DOI: https://doi.org/10.29100/jipi.v8i3.3905

Abstract


Digitalisasi merupakan salah satu bentuk usaha guna memberi kemudahan dalam berbagai bidang dengan memanfaatkan teknologi. Toko Alasombo Teknik merupakan salah satu pelaku industri yang sedang bermigrasi untuk melakukan digitalisasi dalam kerjanya. Pengelolaan menggunakan sistem yang masih dilakukan secara manual membuat Toko Alasombo Teknik mengalami kesulitan dalam perekapan data sehingga seringkali terjadi adanya kesalahan dalam pengolahan data serta sangat memungkinkan hilangnya data. Dilakukanya penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan sistem informasi point of  sales berbasis website. Pengembangan dilakukan dengan metode pengembangan Software Development Life Cycle (SDLC) dengan model proses Waterfall. Metode model Waterfall terdiri dari tahapan analisis kebutuhan (requirements analysis), desain (design), pengkodean (coding), pengujian (testing) dan pemeliharaan (maintenance). Pengujiaan dilakukan menggunakan meode black box dan System Usability Scale (SUS). Hasil dari penelitian ini berupa sistem point of  sales berbasis website dengan hasil pengujian metode black box menyatakan sistem berjalan sesuai dengan fungsi yang diharapkan dan pengujian metode SUS mendapat skor akhir 73,2 yang termasuk dalam acceptability range “acceptable” atau dapat disimpulkan bahwa sistem layak untuk digunakan dan dapat diterima oleh user. Sistem point of  sales ini membantu pengelolaan data pada toko Alasombo Teknik sehingga mengurangi kesalahan dalam pencatatan proses keluar masuknya barang serta menyediakan sistem penyimpanan data yang mudah dikelola.

Keywords


point of sales; sistem informasi; website

Full Text:

PDF

Article Metrics :

References


H. Supriyono et al., “Rancang Bangun Sistem Informasi Manajemen Presensi Berbasis SMS Gateway (Studi Kasus : SMP Muhammadiyah 1 Kartasura),” 3rdUniversty Res. Coloquium 2016, pp. 1–15, 2016.

Y. Afrianto, N. Br Ginting, S. Suratun, and Y. Nelawati, “Sistem Informasi Inventory P.O.S (Point of Sales) Berbasis Web Pada Counter Cellular,” JURTEKSI (Jurnal Teknol. dan Sist. Informasi), vol. 6, no. 2, pp. 125–134, 2020, doi: 10.33330/jurteksi.v6i2.407.

M. Andarwati, F. Amrullah, E. Thamrin, and A. R. Muslikh, “An Analysis of Point of Sales (POS) Information Systems in SMEswith The Black Box Testing and PIECES Method,” Artic. IOSR J. Bus. Manag., vol. 22, no. 9, pp. 20–25, 2020, doi: 10.9790/487X-2209052025.

Y. Ramos and A. O. Castro, “Point-Of-Sales Systems in Food and Beverage Industry: Efficient Technology and Its User Acceptance,” J. Inf. Sci. Comput. Technol., vol. 6, no. 1, pp. 582–591, 2017, [Online]. Available: www.scitecresearch.com/journals/index.php/jisct.

J. Alexander and N. Husufa, “Implementasi Point Of Sales Berbasis Web Pada Usaha Olive Cafe,” Juli, vol. 2, pp. 1–14, 2020, [Online]. Available: https://jurnal.ikhafi.or.id/index.php/jusibi/452.

L. Zaitunnisaa and R. W. Arifin, “Sistem Informasi Point Of Sales Berbasis Web Pada Kalisusu Cafe And Resto,” vol. 5, no. 2, pp. 2–7, 2019.

Muhammad Galang Ramadhan, “Perancangan Sistem Informasi Pos (Point of Sales) Berbasis Web Dengan Menggunakan Framework Codeigniter Pada Pasar Swalayan,” Electrician, vol. 14, no. 3, pp. 76–83, 2020, doi: 10.23960/elc.v14n3.2155.

A. Adel and B. Abdullah, “A Comparison Between Three SDLC Models Waterfall Model, Spiral Model, and Incremental/Iterative Model,” IJCSI Int. J. Comput. Sci. Issues, vol. 12, no. 1, pp. 106–111, 2015, [Online]. Available: https://www.academia.edu/10793943/A_Comparison_Between_Three_SDLC_Models_Waterfall_Model_Spiral_Model_and_Incremental_Iterative_Model.

Y. Y. Musa and J. Wang, “Generation Of Automated Test Cases Using UML Modeling,” Int. J. Eng. Res. Technol., vol. 2, no. 2, pp. 1–8, 2013.

M. Kramer, “Lifecycle : An Analyses Based on the Waterfall Model,” Rev. Bus. Financ. Stud., vol. 9, no. 1, pp. 77–84, 2018.

S. Acharya and V. Pandya, “Bridge between Black Box and White Box - Gray Box Testing Technique,” Int. J. Electron. Comput. Sci. Eng., vol. 2, no. 1, pp. 175–85, 2013, [Online]. Available: http://www.estdl.org/wp-content/uploads/2013/03/Volume-2Number-1PP-175-185.pdf.

Hilda Rachmi and Siti Nurwahyuni, “Pengujian Usability Lokamedia Website Menggunakan System Usability Scale,” Al-Khidmah, vol. 1, no. 1, pp. 86–92, 2018, [Online]. Available: http://dx.doi.org/10.29406/al-khidmah.v1i2.1155.

Z. Miftah and I. P. Sari, “Analisis Sistem Pembelajaran Daring Menggunakan Metode Sus,” Res. Dev. J. Educ., vol. 1, no. 1, p. 40, 2020, doi: 10.30998/rdje.v1i1.7076.

D. Arista Putri, M. Azhar Irwansyah, E. Esyudha Pratama, J. H. Hadari Nawawi, and K. Barat, “Rancang Bangun Sistem Informasi Pengolahan Nilai Rapor Berbasis Website pada SMP Negeri 16 Pontianak,” JUSTIN (Jurnal Sist. dan Teknol. Informasi), vol. 7, no. 4, pp. 220–227, Oct. 2019, doi: 10.26418/JUSTIN.V7I4.30921.

Suprianto, M. Fadlan, and D. Prayogi, “Perancangan Aplikasi Point of Sale Berbasis Web Pada,” J. Sebatik, vol. 25, no. 2, pp. 624–631, 2021.