PENGEMBANGAN EXTRACT METADATA DENGAN DATA SOURCING MASTER DATA MANAGEMENT PADA APLIKASI DATA GOVERNANCE MENGGUNAKAN OPEN SOURCE TOOLS

Ardy Rikardo
Tien Febrianti Kusumasari
Ekky Novriza Alam


DOI: https://doi.org/10.29100/jipi.v8i2.3491

Abstract


Data merupakan sebuah aset yang penting bagi perusahaan atau organisasi. Data yang ada pada sebuah perusahaan atau organisasi pasti mengandung banyak informasi serta dengan jumlah data yang sangat banyak, maka untuk dapat menunjang kebutuhan tersebut perlu adanya Data Governance dalam pengolahan data. Saat ini, tidak sedikit dari perusahaan atau organisasi yang sangat mengandalkan kehadiran sebuah data untuk menjadi salah satu komponen utama yang dapat membuat sebuah keputusan yang sangat efektif serta efisien. Dengan data yang berjumlah sangat banyak perlu adanya Master Data Management (MDM) untuk dapat menghasilkan sebuah kumpulan master data dengan struktur tabel yang sudah disesuaikan dengan business rules setiap perusahaan atau organisasi. Sedangkan, untuk dapat mengelola dan menyimpan data diperlukan sebuah database yang memiliki sebuah struktur tabel dan kolom yang disesuaikan dengan kebutuhan bisnis perusahaan atau organisasi, struktur tersebut dapat disebut sebagai business rules. Perlu adanya Metadata Management untuk mempermudah pembuatan tabel baru yang memiliki suatu pedoman dari tabel yang sudah ada sebelumnya. Pada penelitian ini akan melakukan pengembangan extract Metadata dengan data sourcing MDM, serta menambahkan data sourcing eksternal agar memudahkan dalam proses import data pada MDM. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode Iterative Incremental. Hasil pada penelitian ini merupakan extract Metadata dari data sourcing MDM, serta dapat import data sourcing eksternal untuk MDM.

Keywords


Data Governance; Master Data Management; Metadata

Full Text:

PDF

Article Metrics :

References


Dama International, DAMA-DMBOK 2nd edition. 2017.

M. Sarlin, “Mastering Product Data - Evaluation of Cross Domain Support in Master Data Management,” 2021.

H. Nur Azizah, K. Tien Fabrianti, and A. Ekky Novriza, “PENGEMBANGAN METADATA REPOSITORY MENGGUNAKAN OPEN SOURCE TOOLS,” pp. 2–7.

A. Adel and B. Abdullah, “A Comparison Between Three SDLC Models Waterfall Model, Spiral Model, and Incremental/Iterative Model,” IJCSI Int. J. Comput. Sci. Issues, vol. 12, no. 1, pp. 106–111, 2015, [Online]. Available: https://www.academia.edu/10793943/A_Comparison_Between_Three_SDLC_Models_Waterfall_Model_Spiral_Model_and_Incremental_Iterative_Model.

S. Nidhra, “Black Box and White Box Testing Techniques - A Literature Review,” Int. J. Embed. Syst. Appl., vol. 2, no. 2, pp. 29–50, 2012, doi: 10.5121/ijesa.2012.2204.

S. T. Ng, F. J. Xu, Y. Yang, and M. Lu, “A Master Data Management Solution to Unlock the Value of Big Infrastructure Data for Smart, Sustainable and Resilient City Planning,” Procedia Eng., vol. 196, no. June, pp. 939–947, 2017, doi: 10.1016/j.proeng.2017.08.034.

N. J. B. Isaac et al., “Data Integration for Large-Scale Models of Species Distributions,” Trends Ecol. Evol., vol. 35, no. 1, pp. 56–67, 2020, doi: 10.1016/j.tree.2019.08.006.

A. B. Chaudhuri, Flowchart and Algorithm Basics. 2020.

A. M. Kuhn, Code Complete, vol. 47, no. 4. 2005.

Q. Li and Y.-L. Chen, “Data Flow Diagram,” Model. Anal. Enterp. Inf. Syst., pp. 85–97, 2009, doi: 10.1007/978-3-540-89556-5_4.

A. Aleryani and A. Y. Aleryani, “Comparative Study between Data Flow Diagram and Use Case Diagram Some of the authors of this publication are also working on these related projects: 1000 Researchers FCIT View project A MODEL TO MEASURE THE IMPACT OF CULTURE ON E-READINESS FOR E-GOVERNMEN,” Int. J. Sci. Res. Publ., vol. 6, no. 3, p. 124, 2016, [Online]. Available: www.ijsrp.org.

Y. Ye and K. Kishida, “Toward an understanding of the motivation of open source software developers,” Proc. - Int. Conf. Softw. Eng., vol. 6, pp. 419–429, 2003, doi: 10.1109/icse.2003.1201220.

S. Colford, “Explaining free and open source software,” Bull. Am. Soc. Inf. Sci. Technol., vol. 35, no. 2, pp. 10–14, 2009, doi: 10.1002/bult.2008.1720350205.

A. E. Chowdhury, A. Bhowmik, H. Hasan, and M. S. Rahim, “Analysis of the Veracities of Industry Used Software Development Life Cycle Methodologies,” AIUB J. Sci. Eng., vol. 16, no. 2, 2020, doi: 10.53799/ajse.v16i2.71.

A. Stojkov, L. Kazi, and M. Bla, “Software Reengineering with Object-Oriented n-Tier Architecture : Case of Desktop-to-Web Transformation,” Int. Conf. Inf. Technol. Dev. Educ. – ITRO 2020, 2020.

M. Majthoub, M. H. Qutqut, and Y. Odeh, “Software Re-engineering : An Overview,” pp. 266–270, 2018.

J. Hines, “Software engineering,” IEEE Spectr., vol. 35, no. 1, pp. 48–51, 1998, doi: 10.1109/6.645979.