ALAT PENGHITUNG JUMLAH KENDARAAN OTOMATIS PADA AREA PARKIR APARTEMEN BERBASIS INTERNET OF THING MENGGUNAKAN ARDUINO UNO

Agung Raihan
Fauziah Fauziah
Novi Dian Nathasia


DOI: https://doi.org/10.29100/jipi.v7i2.2633

Abstract


Apartemen merupakan tempat tinggal yang bisa mengakomodir aktifitas sehari hari setiap penguhinya. Namun setiap penghuni apartemen pasti memiliki beberapa kendaraan yang harus di fasilitasi tempat yang nyaman tanpa harus memikirkan area parkir, bahkan terkadang ada beberapa penghuni memiliki kendaraan yang melebihi sesuai ketentuan. Sehingga menyebabkan lahan parkir menjadi tidak beraturan dan menghambat akses keluar masuk kendaraan. Walaupun sudah ada petugas keamanan yang mengatur keamanaan area apartemen, namun terkadang tetap ada kejanggalan di area parkir. Tetapi tidak semua kesalahan ada pada penghuni dikarenakan mungkin penghuni ada yang terburu buru sehingga tidak sempat mencari lahan parkir yang kosong. Oleh karena itu terciptalah alat untuk menghitung jumlah kendaraan keluar masuk dengan secara otomatis menggunakan sensor Infrared dan PIR yang terhubung dengan Arduino Uno. Tetapi sensor Infrared dan PIR juga dapat menentukan kecepatan kendaraan yang melalui kedua sensor tersebut dengan menggunakan perhitungan miles dan menampilkan hasil dengan nilau satuan KM/H. Alat penghitung otomatis ini akan dilakukan pengujian menggunakan algoritma K-Means dan Naive Bayes untuk melihat tingkat akurasi pada rancangan alat. Hasil yang didapat setelah melakukan pengujian 100 data menggunakan metode Naive Bayes yaitu 95%. Maka rancangan alat ini dapat berfungsi dengan baik dan bisa membantu kinerja keamanan supaya lebih mudah memonitoring area parkir.

Keywords


Arduino Uno, Infrared, Kendaraan, PIR, Motor Servo.

Full Text:

PDF

Article Metrics :

References


E. Sunandar, A. Saefullah, and Y. Q. Meka, Prototype Monitoring Area Parkir Mobil Berbasis Arduino Uno Untuk Mendeteksi Ketersediaan Slot Parkir Secara Otomatis, CCIT J., vol. 10, no. 1, pp. 8397, 2017, doi: 10.33050/ccit.v10i1.522.

W. D. Agustin, E. Nasrullah, and R. A. S. Priadi, Model Sistem Hitung Kendaraan pada Area Parkir Bertingkat 2 Menggunakan Mikrokontroler ATMega8535, Electrician, vol. 12, no. 2, p. 62, 2019, doi: 10.23960/elc.v12n2.2082.

Y. Maskurdianto, RANCANG BANGUN SISTEM MONITORING DAN KONTROLING PARKIR BERTINGKAT OTOMATIS BERBASIS ARDUINO DENGAN IMPLEMENTASI INTERNET OF THINK(IoT), JATI (Jurnal Mhs. Tek. Inform., vol. 3, no. 2, pp. 113119, 2019, doi: 10.36040/jati.v3i2.878.

F. Khairuddin and S. T. R. Fitriadi, Otomasi Sistem Parkir Sepeda Motor Berbasis RFID dan Arduino (Studi Kasus: Tempat Parkir Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta), 2020, [Online]. Available: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/79806.

J. K. Sune Ericson, REF 4.pdf. .

A. R. Putri, P. N. Rahayu, and Y. Y. Ginantaka, Pengontrol Suhu Ruangan Berbasis Arduino 2560, JIPI (Jurnal Ilm. Penelit. dan Pembelajaran Inform., vol. 6, no. 1, pp. 161166, 2021, doi: 10.29100/jipi.v6i1.1895.

G. Kurniawan S and I. Iwut Tritoasmoro, Perancangan dan Prototipe Sistem Petunjuk Parkir Menggunakan Arduino dengan Algoritma Teori Permainan sebagai Penentu Lokasi Parkir, e-Proceeding Eng., vol. 4, no. 3, pp. 34033409, 2017.

D. Muliadi, Perancangan Sistem Palang Parkir Otomatis Dan Perhitungan Slot Berbasis Mikrokontrol, pp. 737, 2015.

P. Studi, T. Informatika, F. Teknik, D. A. N. Komputer, and U. P. Batam, Perancangan Prototype Alat Penghitung Kelapa Otomatis, 2021.

D. Reyhan, S. Sumaryo, F. T. Elektro, U. Telkom, and F. Logic, Prototype sistem palang pintu kereta api otomatis, vol. 6, no. 2, pp. 29902997, 2019.

A. Juliansyah, R. Ramlah, and D. Nadiani, Sistem Pendeteksi Gerak Menggunakan Sensor PIR dan Raspberry Pi, JTIM J. Teknol. Inf. dan Multimed., vol. 2, no. 4, pp. 199205, 2021, doi: 10.35746/jtim.v2i4.113.

Sarmidi and Sidik Ibnu Rahmat, Sistem Peringatan Dini Banjir Menggunakan Sensor Ultrasonik Berbasis Arduino Uno, J. Manaj. dan Tek. Inform., vol. 02, no. 01, pp. 181190, 2018.

N. S. Yogaswara, G. F. Gunawan, and F. E. Purwiantono, Prototype Penjemur Pakaian Otomatis Berbasis Microcontroller Arduino Dengan Metode Nave Bayes Serta Menggunakan Sensor Ldr Dan Sensor Kelembaban Udara Dht 11, J. Teknoinfo, vol. 13, no. 1, p. 29, 2019, doi: 10.33365/jti.v13i1.198.

O. N. Pratiwi, Analisa Perbandingan Algoritma K-Means, Decision Tree, Dan Nae Bayes Untuk Sistem Pengelompokkan Siswa Otomatis, J. Ilm. Teknol. Infomasi Terap., vol. 2, no. 2, 2016, doi: 10.33197/jitter.vol2.iss2.2016.98.

K. Auliasari, M. Kertaningtyas, S. T. Informatika, P. Studi, and T. Industri, ANALISIS KUALITAS UDARA MENGGUNAKAN ALGORITMA K-MEANS, vol. 4, no. 2, pp. 95105, 2021.