Pendampingan Peningkatan Pemasaran dan Promosi Melalui E-Commerce Pada Adpers – Art Community Kelurahan Sukatani Kecamatan Tapos Depok

Taat Kuspriyono
Ibnu Akil
Nurvi Oktiani


DOI: https://doi.org/10.29100/j-adimas.v7i1.1154

Abstract


ABSTRAK

Adpers- Art merupakan komunitas yang terbentuk atas kesamaan hobi dan menuangkan karya seni kedalam media nyata, dimana khususnya menuangkan karya tersebut kedalam bentuk visual ke media kertas dan beberapa media lainnya yang berbentuk 3 (tiga) dimensi, komunitas yang beralamatkan di kelurahan sukatani kecamatan Tapos Kota Depok ini memiliki visi dan misi diantaranya menjadi sebuah usaha yang pertama di Indonesia dengan mengedepankan teknologi berbasis kreatifitas sehingga dapat menginspirasi banyak orang, proses produksi dilakukan dengan cara perancangan Design (Pola), pengolahan  yang disederhanakan dengan menggunakan aplikasi atau software grafis/olah digital, pencetakan dengan menggunakan kertas bekas ataupun karton khusus, packing dan pemasaran. Pada prakteknya Aktivitas ataupun kegitan usaha yang dilakukan oleh Adpers – Art masih mengalami kendala diantaranya kegiatan Pemasaran dan Promosi yang belum maksimal dilakukan karena masih mengandalkan media melalui situs : https://adpers-art.blogspot.com, dimana dapat dikatakan masih belum efektif dan efisien dengan ditandai indikator bahwa masih banyaknya konsumen yang belum mengetahui keberadaan dari Adpers – Art ini, pada akhirnya dengan permasalahan diatas maka diperlukannya suatu solusi permasalahan bagi  Adpers – Art Community  agar kedepannya lebih dapat memaksimalkan pemasaran dan promosi, kegiatan Program Kemitraan pada masyarakat ini dilakukan dengan memberikan pendampingan  melalui pembuatan e-commerce yang mana, dengan adanya kegiatan ini dapat memberikan pengetahuan ataupun pendampingan kepada Adpers – Art Community dalam upaya peningkatan pemasaran dan promosi produk-produk Adpers – Art Community agar lebih dikenal oleh masyarakat

 

Kata Kunci : Adpers – Art Community,  Pemasaran dan Promosi, E- Commerce

Article Metrics :

References


Bendekovic, J. & Simonic, T. & Nalentina, D. (2014). Competitive Advantage Of Croatian Road Transporters. Importance of Marketing Strategy For Achievement of Competitive Advantage of Croation Road Transporters, (2014). https://doi.org/10.2507/daaam.scibook.2014.xx

Gupta, A. (2014). E-Commerce : Role of E- Commerce in Todays Business. International Journal of Computing and Corporate Research, 4(1).

Kutz, M. (2016). Introduction to E- Commerce : Combining Business and Information Technology 1 st Edition. Hochschule Anhalt.

Nanehkaran, Y. A. (2013). An Introduction To Electronic Commerce. International Journal of Scientific & Technology Research, 2(4), 25.