PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN CPS TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA KELAS VII MATERI EKOLOGI DAN KEANEKARAGAMAN HAYATI INDONESIA
Abstract
Rendahnya kemampuan berpikir kreatif menjadi penyebab kesulitan siswa memahami konsep IPA sehingga menjadi masalah utama. Solusi dari permasalahan ini ialah penggunaan model pembelajaran interaktif. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis pengaruh model pembelajaran CPS pada kemampuan berpikir kreatif siswa kelas VII pada Materi Ekologi dan Keanekaragaman Hayati Indonesia. Metode Quasy Experiment adalah metode yang digunakan. Penelitian dilakukan pada siswa kelas VII di salah satu SMP Negeri di Kota Serang. Tes yang digunakan untuk mengukur kemampuan berpikir kreatif siswa ialah tes uraian yang berindikator berpikir kreatif sebanyak 9 soal yang sudah divalidasi. Pengujian hipotesis dengan uji Independent Sample T- Test dengan skor N-Gain menujukan pengaruh signifikan dari penggunaan model CPS terhadap kemampuan berpikir kreatif. Berdasarkan hasil perhitungan diperoleh nilai πβππ‘π’ππ 0,001 < ππ‘ππππ 0,05. Sehingga ditarik kesimpulan bahwa terdapat pengaruh model CPS dalam memberikan kenaikan pada kemampuan berpikir kreatif siswa kelas VII pada materi Ekologi dan Keanekaragaman Hayati Indonesia beraarti disimpulkan π»1 diterima dan π»0 ditolak.Β
Keywords
Full Text:
PDFArticle Metrics :
References
Baity, N., Syaiful, S., & Muhaimin, R. N. (2021). The Effect of Creative Problem Solving Learning Models on Problem Solving Ability in Learning Motivation and Student Self-Efficacy View. International Journal of Social Science and Human Research, 04(03). https://doi.org/10.47191/ijsshr/v4-i3-30
Cohen, L., Manion, L., & Morrison, K. (2018). Research Method in Education (8th ed.). ROUTLEDGE.
Harefa, D., Telaumbanua, T., Sarumaha, M., Ndururu, K., & Ndururu, M. (2020). Peningkatan Hasil Belajar IPA Pada Model Pembelajaran Creative Problem Solving (CPS). Musamus Journal of Primary Education, 3(1). https://doi.org/10.35724/musjpe.v3i1.2875
Hestika, S., & Nufus, H. (2021). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Creative Problem Solving (CPS) terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis berdasarkan Self Efficacy Siswa. Journal for Research in Mathematics Learning, 4(1).
Hobri, Adeliyanti, S., Fatekurrahman, M., Wijaya, H. T., Oktavianingtyas, E., Putri, I. W. S., & Ridlo, Z. R. (2021). E-Comic mathematics based on STEAM-CC and its effect on students creative thinking ability. Journal of Physics: Conference Series, 1839(1). https://doi.org/10.1088/1742-6596/1839/1/012036
Khasinah, S. (2021a). Discovery Learning: Definisi, Sintaksis, Keunggulan dan Kelemahan. Jurnal MUDARRISUNA: Media Kajian Pendidikan Agama Islam, 11(3), 402. https://doi.org/10.22373/jm.v11i3.5821
Khasinah, S. (2021b). Pengembangan Modul IPA Berbasis Creative Problem Solving (CPS) untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Development of Creative Problem Solving (CPS)-based Integrated Natural Science Module to Improve Studentsβ Creative Thinking. Jurnal MUDARRISUNA: Media Kajian Pendidikan Agama Islam, 11(3). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.22373/jm.v11i3.5821
Kurniasari, I., & Fauziah, H. N. (2022). Model Pembelajaran Creative Problem Solving (CPS) Berbasis Socioscientific Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Reflektif Peserta Didik. Jurnal Tadris IPA Indonesia, 2(3). http://ejournal.iainponorogo.ac.id/index.php/jtii
Pratiwi, S., & Syurβaini, S. (2022). Pengaruh Penggunaan Media Video Terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran Ipa Pada Program Kesetaraan Paket B. Jurnal Family Education, 2(1). https://doi.org/10.24036/jfe.v2i1.45
Ramdani, A., & Artayasa, I. P. (2020). Keterampilan Berpikir Kreatif Mahasiswa dalam Pembelajaran IPA Menggunakan Model Inkuiri Terbuka. Jurnal Pendidikan Sains Indonesia, 8(1). https://doi.org/10.24815/jpsi.v8i1.15394
Sajidan, S., Saputro, S., Perdana, R., Atmojo, I. R. W., & Nugraha, D. A. (2020). Development of Science Learning Model towards Society 5.0: A Conceptual Model. Journal of Physics: Conference Series, 1511(1). https://doi.org/10.1088/1742-6596/1511/1/012124
Suherman, VidΓ‘kovich, T., & Komarudin. (2021). STEM-E: Fostering mathematical creative thinking ability in the 21st Century. Journal of Physics: Conference Series, 1882(1). https://doi.org/10.1088/1742-6596/1882/1/012164
Wulandari, S., Nasir Malik, M., Arfandi, A., Agung, M., & Muis Mappalotteng, A. (2023). Analisis Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Melalui Penerapan Model Pembelajaran Creative Problem Solving. UNM of Journal Technologycal, 7(1).
Yolanda, S. B. (2019). Penerapan Model Pembelajaran IPA Dengan Menggunakan Metode Keterampilan Berfikir Kreatif Siswa Dan Pemahaman Konsep IPA Siswa SMP: Vol. II (Issue 1).
Yuliastuti, N. P., Sukajaya, I. N., & Mertasari, N. M. S. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Creative Problem Solving Berbantuan Media Berbasis TIK terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif dalam Memecahkan Masalah Matematika Siswa Kelas VIII SMPN 1 Bangli. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Matematika Indonesia, 8(2). https://www.geogebra.org.