PENELITIAN SURVEI: MINAT DAN MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA DALAM PERKULIAHAN PEMBELAJARAN IPA
Abstract
Penelitian bertujuan guna mengeksplorasi minat dan motivasi belajar mahasiswa dalam perkuliahan Pembelajaran IPA, serta untuk menentukan beberapa faktor yang berpengaruh terhadap minat dan motivasi belajar tersebut. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif yang memakai metode survei. Penelitian dilaksanakan pada mahasiswa semester 5 program studi Pendidikan IPA, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa, dengan total 57 mahasiswa yang mengontrak mata kuliah Pembelajaran IPA. Instrumen penelitian yang dipergunakan berupa angket minat dan motivasi belajar terhadap perkuliahan Pembelajaran IPA, menggunakan pernyataan sebanyak 40 nomor. Pernyataan pada angket terdiri atas 2 variabel, yajni minat dan motivasi belajar, dengan 9 aspek didalamnya. Analisis data menunjukkan bahwa minat dan motivasi belajar mahasiswa pada perkuliahan Pembelajaran IPA berada dalam kategori “cukup baik” untuk setiap aspek. Dengan hasil seperti ini, diperlukan usaha guna menaikkan minat dan motivasi belajar. Upaya yang dapat dilakukan diantaranya menggunakan strategi pembelajaran yang lebih inovatif dalam perkuliahan dan meningkatkan rasa percaya diri.
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)Article Metrics :
References
Adnan, Faisal and Marliyah (2012) ‘Studi Motivasi Siswa SMP dan Sederajat di Kota Makassar pada Mata Pelajaran IPA’, Bionature, 13(2), pp. 103–107.
Berek, P.A.L. et al. (2023) ‘Jurnal Ilmiah Pendidikan Citra Bakti Belajar Dengan Prestasi Akademik Mahasiswa’, 10, pp. 106–118.
Khairiyah, U. (2020) ‘Pengaruh Minat Dan Motivasi Belajar Mahasiswa Terhadap Prestasi Mahasiswa Pgmi Unisla’, At-Thullab : Jurnal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 2(1), p. 30. Available at: https://doi.org/10.30736/atl.v2i1.197.
Nurhasanah, S. and Sobandi, A. (2016) ‘Minat Belajar Sebagai Determinan Hasil Belajar Siswa’, Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran, 1(1), p. 128. Available at: https://doi.org/10.17509/jpm.v1i1.3264.
Oktiani, I. (2017) ‘Kreativitas Guru dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Peserta Didik’, Jurnal Kependidikan, 5(2), pp. 216–232. Available at: https://doi.org/10.24090/jk.v5i2.1939.
Rotgans, J.I. and Schmidt, H.G. (2011) ‘The intricate relationship between motivation and achievement: Examining the links between motivation, self-regulated learning, classroom behaviors, and academic achievement’, International Journal of Teaching and Learning in Higher Education, 24(2), pp. 197–208.
Sagita, N.N. and Mahmud, A. (2019) ‘Peran Self Regulated Learning dalam Hubungan Motivasi Belajar, Prokrastinasi dan Kecurangan Akademik’, Economic Education Analysis Journal, 8(2), pp. 516–532. Available at: https://doi.org/10.15294/eeaj.v8i2.31482.
Simatupang, D.T. (2022) ‘Pengaruh minat dan motivasi belajar terhadap prestasi belajar mahasiswa program studi manajemen divisi kamar angkatan 2018/2019 di politeknik pariwisata batam’, Jurnal Kepariwisataan dan Hospitalitas, 5(2), p. 52. Available at: https://doi.org/10.24843/jkh.2021.v05.i02.p04.
Sogunro, O.A. (2014) ‘Motivating Factors for Adult Learners in Higher Education’, International Journal of Higher Education, 4(1), pp. 22–37. Available at: https://doi.org/10.5430/ijhe.v4n1p22.
Suyitno, S. (2021) ‘Penerapan Kompetensi Psikologi Guru dalam Peningkatan Motivasi Belajar Siswa’, Jurnal Basicedu, 6(1), pp. 58–65. Available at: https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i1.1900.
Ulfah, K.R., Santosa, A. and Utaya, S. (2016) ‘Hubungan Motivasi Dengan Hasil Belajar IPS’, Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan, 1(8), pp. 1607–1611.
Yuniarti, D.A.F., Kartika, D.L. and Prianggono, A. (2022) ‘Analisis Minat Dan Motivasi Belajar Mahasiswa Teknik Informatika Pada Mata Kuliah Matematika’, JPMI (Jurnal Pendidikan Matematika Indonesia), 7(1), p. 47. Available at: https://doi.org/10.26737/jpmi.v7i1.3437.
Zubaidah, S. (2020) ‘Keterampilan Abad Ke-21: Keterampilan yang Diajarkan Melalui Pembelajaran. Online’, (December 2016).