Internalisasi Karakter Jujur Pada MKWU Pendidikan Kewarganegaraan di Tengah Pandemi Covid-19

Dadi Mulyadi Nugraha
Supriyono Supriyono
Abih Gumelar


DOI: https://doi.org/10.29100/a

Abstract


Permasalahan utama dalam penelitian ini yaitu banyaknya kasus korupsi, kolusi dan nepotisme yang terjadi di Negara Indonesia, serta para terjadinya dekadensi moral yang terjadi pada kalangan generasi muda dan ditambah situasi pandemi Covid-19. Situasi pandemi Covid-19 menyebabkan pembelajaran secara daring dan menjadi tantangan dalam Pendidikan karakter jujur. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode deskriptif dengan melakukan wawancara secara virtual kepada mahasiswa yang mengontrak MKWU Pendidikan Kewarganegaraan. Hasil dari penelitian ini yaitu kegiatan internalisasi karakter jujur pada MKWU Pendidikan Kewarganegaraan bisa dilaksanakan dengan baik menggunakan blanded learning dan kendala yang dihadapi yaitu mahasiswa merasa bosen dalam mengikuti pembelajaran daring.

Article Metrics :